Topik Dinkes Kota Bekasi

Kepala UPTD Puskesmas Pondokgede dr. Agung Firdaus Insani menerima penghargaan capaian tes HIV terbaik dari Wali Kota Bekasi pada puncak HKN ke-61, Minggu (30/11/2025).

Bekasi

​Puskesmas Pondokgede Raih Penghargaan Tes HIV Terbaik Bekasi jadi Kado Spesial Puncak Peringatan HKN ke-61

Bekasi | Jumat, 5 Desember 2025 - 15:35 WIB

Jumat, 5 Desember 2025 - 15:35 WIB

​Poin Utama: ​BEKASI – UPTD Puskesmas Pondokgede sukses meraih penghargaan dari Wali Kota Bekasi sebagai unit kesehatan dengan capaian Tes HIV terbaik dalam puncak…

Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto, saat diwawancarai usai acara Bekasi Investment Gathering di Mega Hypermall, Jumat (05/12/2025), terkait rencana penyaluran bantuan kemanusiaan ke Sumatera.

Bekasi

Pemkot Bekasi Kerahkan Tim Medis dan Bantuan Obat untuk Daerah Terdampak Banjir di Sumatera

Bekasi | Jumat, 5 Desember 2025 - 13:37 WIB

Jumat, 5 Desember 2025 - 13:37 WIB

Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi secara resmi mengirimkan tim tenaga kesehatan (Nakes) dan bantuan logistik obat-obatan untuk membantu penanganan medis bagi korban banjir di wilayah…

Perwakilan Dinas Kesehatan Kota Bekasi menyambut massa aksi KMBM dan memulai dialog, Kamis (04/12/2025).

Bekasi

KMBM Kembali Geruduk Dinkes Kota Bekasi, Bongkar Bukti “Ngeri” Dugaan Markup Bantuan DKI 2024

Bekasi | Kamis, 4 Desember 2025 - 20:22 WIB

Kamis, 4 Desember 2025 - 20:22 WIB

​Poin Utama: BEKASI – Gelombang protes terkait dugaan penyimpangan anggaran di lingkungan Pemerintah Kota Bekasi kembali memanas. Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Koalisi Mahasiswa…

Ilustrasi kecerdasan artifisial atau artificial intelligence (AI).

Bekasi

Dinas Kesehatan Kota Bekasi Ingatkan Remaja Soal Diagnosis Medis via AI

Bekasi | Senin, 1 Desember 2025 - 10:37 WIB

Senin, 1 Desember 2025 - 10:37 WIB

​Poin Utama: ​BEKASI SELATAN – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bekasi mengingatkan kalangan anak muda untuk tidak sepenuhnya bergantung pada teknologi kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/AI)…

Wali Kota Bekasi Tri Adhianto didampingi oleh Anggota DPRD Kota Bekasi Anim Imamuddin, Kepala Disperkimtan Widayat Subroto Hardi dan Kepala Dinas Kesehatan Satia Sriwijayanti Anggraini,usai meresmikan dua Puskesmas baru, Rabu (26/11/2025).

Bekasi

Lengkapi Faskes untuk 56 Kelurahan, Pemkot Bekasi Bakal Bangun Puskesmas Jatiwaringin Tahun Depan

Bekasi | Minggu, 30 November 2025 - 16:19 WIB

Minggu, 30 November 2025 - 16:19 WIB

​Poin Utama: Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi memastikan pembangunan Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) di Kelurahan Jatiwaringin, Kecamatan Pondokgede, akan direalisasikan pada tahun 2026 mendatang. Langkah…

Ilustrasi cek kesehatan gratis di Kota Bekasi yang dilakukan oleh UPTD Puskesmas Perumnas 2 Bekasi melalui kegiatan CKG kepada masyarakat setempat di SMAN 2 Kota Bekasi beberapa waktu lalu.

Bekasi

Dinkes Ungkap Minimnya Peminat Cek Kesehatan Gratis di Kota Bekasi

Bekasi | Minggu, 30 November 2025 - 15:36 WIB

Minggu, 30 November 2025 - 15:36 WIB

​Poin Utama: ​BEKASI SELATAN – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bekasi mencatat angka partisipasi masyarakat dalam program Cek Kesehatan Gratis (CKG) masih jauh dari target….

Ribuan peserta Fun Run bersiap di garis start, Minggu (30/11/2025).

Bekasi

Dinas Kesehatan Gelar Puncak HKN ke-61 di Plaza Patriot Candrabhaga

Bekasi | Minggu, 30 November 2025 - 13:54 WIB

Minggu, 30 November 2025 - 13:54 WIB

​Poin Utama: ​BEKASI SELATAN – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bekasi menggelar puncak peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 di Plaza Patriot Chandrabhaga, Kecamatan Bekasi…

Massa aksi berdialog dengan perwakilan dari Dinas Kesehatan Kota Bekasi.

Bekasi

Desak Transparansi Dana Bantuan DKI Tahun Anggaran 2024, KMBM Bekasi Geruduk Kantor Dinkes

Bekasi | Kamis, 27 November 2025 - 16:34 WIB

Kamis, 27 November 2025 - 16:34 WIB

​BEKASI – Gelombang protes menyasar Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bekasi. Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Koalisi Mahasiswa Bergerak Melawan (KMBM) Bekasi menggelar aksi unjuk…

Wali Kota Bekasi Tri Adhianto menandatangani prasasti peresmian Puskesmas Jati Rangga dan Jati Raden didampingi oleh Kepala Dinas Kesehatan Satia Sriwijayanti Anggraini, Rabu (26/11/2025).

Bekasi

Dinkes Ungkap 50 Puskesmas di Kota Bekasi Belum Kantongi IMB dan SLF, Wali Kota Instruksikan Percepatan

Bekasi | Kamis, 27 November 2025 - 11:20 WIB

Kamis, 27 November 2025 - 11:20 WIB

BEKASI – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bekasi mengungkapkan fakta mengejutkan terkait legalitas aset fasilitas kesehatan di wilayahnya. Sebanyak 50 Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) di…

Wali Kota Bekasi Tri Adhianto didampingi oleh Anggota DPRD Kota Bekasi Anim Imamuddin, Kepala Disperkimtan Widayat Subroto Hardi dan Kepala Dinas Kesehatan Satia Sriwijayanti Anggraini,usai meresmikan dua Puskesmas baru, Rabu (26/11/2025).

Bekasi

Kejar Target Satu Kelurahan Satu Puskesmas, Pemkot Bekasi Resmikan Dua Fasilitas Kesehatan Baru

Bekasi | Rabu, 26 November 2025 - 14:56 WIB

Rabu, 26 November 2025 - 14:56 WIB

​BEKASI – Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi terus membuktikan komitmennya dalam meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat. Langkah konkret ini ditandai dengan peresmian dua layanan Puskesmas baru…

error: Content is protected !!