Tak Harus ke Hotel, Prostitusi Online Berkedok Rumah Kost kini Marak di Kota Bekasi

- Jurnalis

Jumat, 16 Desember 2022 - 03:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOTA BEKASI – Sejumlah Kos – Kosan di Perumnas Satu, Kayuringin, Bekasi Selatan diduga menjadi tempat prostitusi. Tak hanya satu, belasan rumah kos ditengarai dijadikan tempat Pekerja Seks Komersial (PSK) mencari pria hidung belang. Biasanya lewat aplikasi online seperti Michat dan lainnya.

Dari pantauan kami di lapangan, lokasi kosan berada di jalan Kavling Agraria, Jalan Sawo, Perumnas Satu, Kayuringin, Kota Bekasi.

Salah satu Warga mengatakan memang banyak kosan kosan diwilayah tersebut menjadi tempat tinggal Wanita portitusi lewat Boking Online atau Boking Out (BO).

“Jadi tempat tinggal mereka. Jadi kalau ada pelanggan ya ga harus ke hotel. Jadi mainnya di kosan. Disini mah emang banyak wanita BO,” Kata Firman warga setempat, Kamis (15/12/2022).

Dari hasil investigasi puluhan wanita BO menjadikan kos – kosan mereka menjadi tempat esek-esek muda mudi yang mencari kenikmatan sesaat.

Tarif pelayanan mulai dari 200 ribu rupiah hingga 1.500.000 sekali berhubungan badan.

Baca Juga:  PKS Buka Pintu Koalisi di Pilkada Kota Bekasi 2024, Siapa Mau Jadi Wakilnya Herkos?

“Bisa nego,” kata salah satu PSK yang tidak ingin disebutkan namanya.

Ia mengatakan hampir setiap kamar dikosan tersebut berprofesi sama seperti dirinya.”Cari pelanggan lewat Michat. Buka saja pasti banyak. Kalau ngekos kan murah, kita bayar perbulan 1,5 juta. Ada juga yang satu juta. Kalau di hotel atau apartemen kan mahal permalam saja bisa tiga ratus ribu lebih,” ungkapnya.

Baca Juga:  Rapat Pleno Digelar Besok, Bawaslu Jangan Ragu Panggil BJB dan Para Camat

Dirinya mengungkapkan jika wanita BO di lokasi tersebut ada juga yang mahasiswa bahkan masih pelajar.” Ada kok yang mahasiswa. Ada juga yang sambil menjadi pemandu lagu ditempat karaoke. Macam – macam kok,” ujarnya.

Visited 28 times, 3 visit(s) today

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Berlaga di PON XXI Aceh-Sumut, Pemkot Bekasi Usulkan Bonus Atlet di APBD Perubahan 2024
Tingkatkan Sarpras Layanan Kesehatan, Pj Gani Resmikan Puskesmas Bintara usai Direhabilitasi
Delapan Balita di Bojongmenteng Alami Gizi Buruk, Dinas Kesehatan Kota Bekasi Sehat?
Kuasa Hukum PT Yanadito Sentosa Surati Kapolres, Ahli Waris Menang Praperadilan
Bangun Polder VIP 2 di Tanah Sengketa, Niat Garong Rp13.9 Miliar Uang Rakyat?
Pembangunan Polder VIP 2 di atas Tanah Sengketa Berpotensi Rugikan Negara
Wiwiek Hargono Nakhodai Kormi Kota Bekasi Tetap Eksis Meski Tanpa Hibah
Pj Gani Agendakan Kegiatan K3 Alun-alun Kota Bekasi Bakal Digelar tiap Jumat

Berita Terkait

Rabu, 18 September 2024 - 18:18 WIB

Tingkatkan Sarpras Layanan Kesehatan, Pj Gani Resmikan Puskesmas Bintara usai Direhabilitasi

Rabu, 18 September 2024 - 13:28 WIB

Delapan Balita di Bojongmenteng Alami Gizi Buruk, Dinas Kesehatan Kota Bekasi Sehat?

Rabu, 18 September 2024 - 10:53 WIB

Kuasa Hukum PT Yanadito Sentosa Surati Kapolres, Ahli Waris Menang Praperadilan

Selasa, 17 September 2024 - 23:03 WIB

Bangun Polder VIP 2 di Tanah Sengketa, Niat Garong Rp13.9 Miliar Uang Rakyat?

Selasa, 17 September 2024 - 13:58 WIB

Pembangunan Polder VIP 2 di atas Tanah Sengketa Berpotensi Rugikan Negara

Berita Terbaru

Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Abdul Muhaimin Iskandar menyetujui usulan pembubaran Kementerian BUMN.

Nasional

Cak Imin Konsisten Bawa Ide Besar Anies Soal BUMN

Kamis, 19 Sep 2024 - 14:17 WIB

error: Content is protected !!