Bekasi | Rabu, 26 Februari 2025 - 19:54 WIB
Wakil Wali Kota Bekasi, Abdul Harris Bobihoe, menegaskan kepada seluruh Aparatur Pemerintah Daerah untuk tidak lagi melakukan pengelompokan golongan dalam menjalankan roda pemerintahan daerah….
Bekasi | Rabu, 26 Februari 2025 - 17:34 WIB
Wakil Wali Kota Bekasi, Abdul Harris Bobihoe, menegaskan bahwa pihaknya akan melakukan evaluasi kinerja per triwulan bagi para Aparatur Pemerintah Daerah yang tidak bekerja…
Bekasi | Rabu, 26 Februari 2025 - 14:20 WIB
Dinas Pendidikan Kota Bekasi berencana akan melakukan inventarisasi setiap sekolah di wilayahnya, baik tingkat SD maupun SMP, baik negeri maupun swasta, yang menjadi kewenangannya…
Bekasi | Selasa, 25 Februari 2025 - 21:13 WIB
Kanista Mandala (sisi luar) Pura Agung Tirta Bhuana (PATB) Kota Bekasi dipadati penonton yang antusias menyaksikan pertunjukan Tari Kecak kolosal pada Sabtu malam. Bahkan…
Bekasi | Selasa, 25 Februari 2025 - 17:36 WIB
Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi melalui Dinas Tata Ruang (Distaru) kembali melakukan penutupan gate parkir Paguyuban Ruko SNK (Sentra Niaga Kalimalang) pada Selasa (25/02/2025). Sebelumnya,…
Bekasi | Selasa, 25 Februari 2025 - 16:43 WIB
Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Bekasi memberikan sanksi pembinaan kepada Kepala Sekolah SDN Bekasi Jaya 8 yakni Rosida Marpaung. Lantaran, orang tua wali murid mengeluhkan…
Bekasi | Selasa, 25 Februari 2025 - 16:17 WIB
Kepala Sekolah SDN Bekasi Jaya 8 Rosida Marpaung memberikan klarifikasi berkenan pemberitaan keluhan Outing Class yang dikeluhkan oleh orang tua walimurid hingga melaporkan hal…
Bekasi | Selasa, 25 Februari 2025 - 15:26 WIB
Berdasarkan data Survei Angkatan Kerja Nasional (Sakernas) Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2023, tingkat pengangguran Kota Bekasi mengalami penurunan di Jawa Barat. Pada periode…
Bekasi | Selasa, 25 Februari 2025 - 14:18 WIB
Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Bekasi mengimbau kepada masyarakat agar memperbanyak kegiatan keagamaan yang lebih bermanfaat menjelang datangnya bulan suci Ramadhan 1446 Hijriah/2025 Masehi….
Bekasi | Selasa, 25 Februari 2025 - 12:50 WIB
Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Bekasi akan mengatur jam belajar siswa sekolah selama pelaksanaan Bulan Ramadhan agar pembelajaran bisa berjalan dengan efektif. Hal ini mengacu…
Bekasi | Selasa, 25 Februari 2025 - 12:30 WIB
Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto, menegaskan akan memberikan sanksi tegas kepada sekolah yang nekad menggelar kegiatan Outing Class, mengingat adanya aturan yang termuat dalam…
Bekasi | Senin, 24 Februari 2025 - 19:13 WIB
Sejumlah Massa aksi yang tergabung dari Pengurus Komisariat Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PK PMII) Universitas Pertiwi Kota Bekasi, LSM Jeko (Jendela Komunikasi) dan LSM…
Bekasi | Senin, 24 Februari 2025 - 16:50 WIB
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Bekasi mencatat sebanyak 577 pohon terhimpun melalui penerimaan ucapan selamat kepada Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto, dan Wakil Wali…
Bekasi | Senin, 24 Februari 2025 - 14:07 WIB
Rumah Sakit Hermina Bekasi resmi menjadi rumah sakit pertama di Kota Bekasi yang berhasil menerima Penghargaan World Stroke Organization (WSO) Angels Award dengan ‘Gold…
Bekasi | Senin, 24 Februari 2025 - 11:32 WIB
Setelah turun perintah Surat Edaran (SE) nomor 400.14.1.1/1004/Setda tentang mendengarkan dan menyanyikan lagu Indonesia Raya, segenap aparatur dan pemangku jabatan di Kelurahan Jatikramat, Jatiasih…
Bekasi | Senin, 24 Februari 2025 - 10:55 WIB
Apel rutin yang terlaksana di Plaza Pemerintah Kota Bekasi menjadi apel perdana yang langsung di pimpin oleh Wakil Wali Kota Bekasi, Harris Bobihoe mewakili…
Bekasi | Senin, 24 Februari 2025 - 10:07 WIB
Pemerintah Kota Bekasi menerbitkan aturan yang mewajibkan seluruh elemen masyarakat untuk mendengarkan dan menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya pada waktu tertentu yang telah ditentukan….
Bekasi | Senin, 24 Februari 2025 - 09:05 WIB
Pemerintah Kota Bekasi melarang seluruh Tempat Hiburan Malam (THM) di wilayah setempat untuk tetap beroperasi selama pelaksanaan Bulan Ramadhan mendatang. Larangan ini tercantum dalam…
Bekasi | Senin, 24 Februari 2025 - 08:53 WIB
Wakil Wali Kota Bekasi, Abdul Harris Bobihoe, memastikan bahwa Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto, telah mengikuti kegiatan retreat bersama kepala daerah di Akademi Militer…
Bekasi | Minggu, 23 Februari 2025 - 20:47 WIB
Wali Kota Bekasi Tri Adhianto menyatakan bahwa pihaknya terkait telah menindaklanjuti menyoal padamnya Lampu Penerangan Jalan Umum (PJU) di Jalan Rawa Tembaga belakang Kantor…