Berita Bekasi

penggalan surat pemberhentian PJ Wali Kota Bekasi yang beredar.

Bekasi

Terkait Isu Junaedi Gantikan Posisinya, ARB Ragukan Klaim Hoax Pj Gani

Bekasi | Senin, 8 Juli 2024 - 13:45 WIB

Senin, 8 Juli 2024 - 13:45 WIB

“Buktikan jika (yang beredar) itu hoax dengan sebuah data seperti misalnya SK Perpanjangan Jabatannya sebagai Pj Wali Kota Bekasi, agar terang benderang,”

Apel pagi aparatur Pemkot Bekasi di Plaza Pemkot Bekasi, Senin (08/07/2024).

Bekasi

Jelang Pilkada 2024, Baba Inay: Jangan Buat Isu Hoax yang Bikin Gaduh

Bekasi | Senin, 8 Juli 2024 - 12:36 WIB

Senin, 8 Juli 2024 - 12:36 WIB

Apalagi Pemerintah Kota Bekasi, sekarang menjadi pusat perhatian. Jadi kalau dari aparaturnya saja tidak kondusif, itu akan membuat kegaduhan. Saya berharap jaga kekompakan, jaga kebersamaan dan jangan sampai membuat isu-isu yang tidak baik

kemacetan yang terjadi di seluruh ruas jalan di Kota Bekasi, pasca terjadinya hujan deras sejak Sabtu (06/07/2024) sore kemarin.

Bekasi

Ini Dia Empat Titik Lokasi Rawan Macet di Kota Bekasi saat Hujan Deras

Bekasi | Senin, 8 Juli 2024 - 09:56 WIB

Senin, 8 Juli 2024 - 09:56 WIB

Pemetaan titik macet tersebut menyusul kepadatan arus lalu lintas, terutama di Kolong Tol JORR arah Caman menuju ke Jakarta karena adanya genangan air atau banjir selepas hujan deras sejak Sabtu (06/07) sore lalu.

penggalan surat pemberhentian PJ Wali Kota Bekasi yang beredar.

Bekasi

Beredar Isu Jabatannya Diganti oleh Kemendagri, Pj Gani: itu Hoax

Bekasi | Senin, 8 Juli 2024 - 09:31 WIB

Senin, 8 Juli 2024 - 09:31 WIB

“Junaedi Sekretaris Daerah Kota Bekasi sebagai Pj Wali Kota Bekasi Provinsi Jawa Barat. Penjabat Wali Kota sebagaimana dimaksud dalam Diktum kedua,” tulis isi surat terlampir selanjutnya.

Pelaksana Harian (Plh) Sekretaris Daerah Kota Bekasi Dwie Andyarini Dian Arga.

Bekasi

Plh Sekda Tanggapi Penggalan Surat Pergantian Pj Wali Kota Bekasi

Bekasi | Senin, 8 Juli 2024 - 09:10 WIB

Senin, 8 Juli 2024 - 09:10 WIB

“Memberhentikan saudara R. Gani Muhamad Kepala Biro Hukum Sekretariat Jenderal Kementerian Dalam Negeri disertai ucapan terimakasih atas pengabdian dan jasa-jasanya selama memangku jabatan tersebut,” demikian isi dari penggalan surat tersebut terlampir.

Pihak provider diharapkan agar memperhatikan keamanan, estetika dalam pemasangan kabel Fiber Optik yang acap kali membahayakan masyarakat luas karena minimnya pengawasan dan pemeliharaan..

Bekasi

Seorang Pria Tewas Kesetrum Kabel Utilitas di Perum III

Bekasi | Minggu, 7 Juli 2024 - 18:16 WIB

Minggu, 7 Juli 2024 - 18:16 WIB

Harusnya jaringan utilitas seperti itu ditanam saja di bawah tanah, lebih efisien dan ramah lingkungan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bekasi mencatat sebanyak 25 titik lokasi banjir di 8 Kecamatan yang ada di Kota Bekasi akibat hujan deras, Sabtu (06/07/2024).

Bekasi

Seribu KK di Kota Bekasi Terdampak Banjir Imbas Hujan Deras Kemarin

Bekasi | Minggu, 7 Juli 2024 - 16:23 WIB

Minggu, 7 Juli 2024 - 16:23 WIB

tak kurang dari 1000 Kepala Keluarga (KK) terdampak banjir imbas hujan deras yang terjadi di Kota Bekasi sejak Sabtu (06/07) siang kemarin

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bekasi mencatat sebanyak 25 titik lokasi banjir di 8 Kecamatan yang ada di Kota Bekasi akibat hujan deras, Sabtu (06/07/2024).

Bekasi

BPBD Kota Bekasi sebut Banjir di Delapan Kecamatan sudah Surut

Bekasi | Minggu, 7 Juli 2024 - 15:13 WIB

Minggu, 7 Juli 2024 - 15:13 WIB

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bekasi melaporkan untuk beberapa wilayah yang terdampak hujan deras sejak Sabtu Siang (06/07) kemarin kini sudah surut

kemacetan yang terjadi di seluruh ruas jalan di Kota Bekasi, pasca terjadinya hujan deras sejak Sabtu (06/07/2024) sore kemarin.

Bekasi

Pj Gani Minta Maaf atas Kemacetan ‘Crowded’ Pasca Hujan Deras Sabtu Siang

Bekasi | Minggu, 7 Juli 2024 - 12:34 WIB

Minggu, 7 Juli 2024 - 12:34 WIB

Penjabat (Pj) Wali Kota Bekasi Raden Gani Muhamad menyampaikan permohonan maaf kepada masyarakat, imbas terjadinya kemacetan yang terjadi di seluruh ruas jalan di Kota Bekasi

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bekasi mencatat sebanyak 25 titik lokasi banjir di 8 Kecamatan yang ada di Kota Bekasi akibat hujan deras, Sabtu (06/07/2024).

Bekasi

Pj Wali Kota Bekasi Imbau Masyarakat Waspada Anomali Cuaca Berpotensi Banjir

Bekasi | Minggu, 7 Juli 2024 - 12:25 WIB

Minggu, 7 Juli 2024 - 12:25 WIB

Penjabat (Pj) Wali Kota Bekasi Raden Gani Muhamad mengimbau kepada masyarakat agar tetap waspada akan potensi anomali perubahan cuaca yang dapat menyebabkan banjir

Penjabat (Pj) Wali Kota Bekasi Raden Gani Muhamad beserta jajaran antusias mengikuti pelaksanaan kegiatan Spirit Muharram Bekasi Bersama Palestina Jilid 2 yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kota Bekasi bersama
Majelis Ulama Indonesia Kota Bekasi di Jalan Ahmad Yani, Kecamatan Bekasi Selatan, Minggu (07/07/2024).

Bekasi

Ribuan Massa Bekasi Bersama Palestina jilid II Tumpah Ruah di Jalan Ahmad Yani

Bekasi | Minggu, 7 Juli 2024 - 11:38 WIB

Minggu, 7 Juli 2024 - 11:38 WIB

Kita saksikan pagi hari ini, bentuk dukungan solidaritas kemanusiaan dari rakyat Indonesia khususnya rakyat Kota Bekasi untuk mendukung, mensupport kemerdekaan negara Palestina. Ini sebagai bentuk langkah kemanusiaan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bekasi mencatat sebanyak 25 titik lokasi banjir di 8 Kecamatan yang ada di Kota Bekasi akibat hujan deras, Sabtu (06/07/2024).

Bekasi

Diguyur Hujan Deras, BPBD Kota Bekasi Catat 25 Titik Banjir di 8 Kecamatan

Bekasi | Sabtu, 6 Juli 2024 - 18:46 WIB

Sabtu, 6 Juli 2024 - 18:46 WIB

Kami mengimbau agar tetap waspada dengan potensi curah hujan yang tinggi. Sekaligus, agar berhati-hati yang berada di wilayah rawan banjir.

LSM Trinusa saat aksi di depan Gedung KPK Jakarta terkait kasus kerjasama PD Migas dan Foster Oil.

Bekasi

LSM Trinusa Desak KPK Bongkar Dugaan Kongkalikong PD Migas dan Foster Oil & Energy Pte Ltd

Bekasi | Sabtu, 6 Juli 2024 - 13:24 WIB

Sabtu, 6 Juli 2024 - 13:24 WIB

Masa lagi bersengketa, mengeluarkan adendum, dengan merubah PD ke PT. Apa dengan seperti ini bisa menghapus dosa masa lalu Foster Oil & Energy Pte.Ltd

Penjabat (Pj) Wali Kota Bekasi Raden Gani Muhamad menyampaikan keterangan pers terkait pembatalan pemenang lelang PSEL, Jumat (21/06/2024).

Bekasi

Pj Wali Kota Bekasi Batalkan Pemenang Lelang PLTSa, Eks Ketua Komisi I Bilang Begini

Bekasi | Sabtu, 6 Juli 2024 - 11:56 WIB

Sabtu, 6 Juli 2024 - 11:56 WIB

Inikan investasi, yang proyeknya juga tidak menggunakan APBD atau APBN. Dalam lelang kan juga sudah melewati tahap evaluasi. Tentunya, jika ditetapkan sebagai pemenang, harusnya tidak ada lagi masalah. Namun kenapa baru-baru ini dibatalkan, artinya jika tidak ada konflik kepentingan, ya tidak mungkin dilanggar itu Perpres oleh PJ

Penjabat (Pj) Wali Kota Bekasi Raden Gani Muhamad tampil di program Nation Hub CNBC Indonesia, Kamis (04/07/2024) malam.

Bekasi

Eks Ketua Komisi I Cium Aroma “Konflik Kepentingan” Pj Wali Kota Bekasi

Bekasi | Jumat, 5 Juli 2024 - 21:47 WIB

Jumat, 5 Juli 2024 - 21:47 WIB

“Iya sebenarnya pesan utamanya itu, ingin memberi tahu bahwa ASN Kota Bekasi tidak kompeten. Ini seharusnya bisa dijaga Marwah ini oleh PJ,” tandasnya.

Ketua KONI Kota Bekasi Tri Adhianto menyambut kepulangan Muhammad Zahaby Gholy (tengah) di wilayah Cikunir, Bekasi Barat, Jumat (05/07/2024).

Bekasi

Pemain Terbaik AFF U-16 Pulang ke Bekasi, Tri Adhianto Ganjar “Bocah Cikunir” Sepuluh Juta

Bekasi | Jumat, 5 Juli 2024 - 20:22 WIB

Jumat, 5 Juli 2024 - 20:22 WIB

Saya sangat senang dengan sambutannya dari warga Cikunir dan selalu support saya, yang selalu mendoakan saya. Saya bisa mencapai di titik ini, saya juga Alhamdulillah telah membanggakan orang tua saya, saya juga berharap kedepannya bisa bermain di Timnas senior dan saya main di Liga 1 dan semoga kedepannya saya bisa konsisten dan lebih baik lagi

Foto: Ilustrasi PPDB Online.

Bekasi

PPDB Online 2024 Kota Bekasi Berakhir, Sisakan Ribuan Kuota Tak Bertuan

Bekasi | Jumat, 5 Juli 2024 - 18:56 WIB

Jumat, 5 Juli 2024 - 18:56 WIB

Sekretaris Dinas Pendidikan Kota Bekasi Warsim Suryana mengatakan, ribuan kuota yang tersisa di antaranya disebabkan oleh animo pendaftar bergantung pada letak titik sekolah.

Penjabat (Pj) Wali Kota Bekasi Raden Gani Muhamad tampil di program Nation Hub CNBC Indonesia, Kamis (04/07/2024) malam.

Bekasi

Kelit ala Pj Gani soal Tingginya Angka Pengangguran Kota Bekasi di Jawa Barat

Bekasi | Jumat, 5 Juli 2024 - 16:27 WIB

Jumat, 5 Juli 2024 - 16:27 WIB

Pj Gani lantas berkelit bahwasanya angka tersebut masih tergolong rendah jika dibandingkan sejumlah wilayah lain di Jawa Barat.

Penjabat (Pj) Wali Kota Bekasi Raden Gani Muhamad usai melantik 10 Pejabat eselon II, Jumat (05/07/2024).

Bekasi

Realisasi PAD Triwulan III Tak Capai Target, Ini Pesan Pj Gani usai Lantik 10 Pejabat Eselon II

Bekasi | Jumat, 5 Juli 2024 - 15:18 WIB

Jumat, 5 Juli 2024 - 15:18 WIB

Karena perlu dipahami ini merupakan rohnya penyelenggara otonomi daerah dari pembiayaan PAD yang bisa kita ambil dari masyarakat, dengan sebaik-baiknya kita optimalkan untuk pelayanan publik di Kota Bekasi

Lampiran Keputusan Wali Kota Bekasi nomor: 800.1.3.3/Kep.119-BKPSDM/VII/2024 tanggal 5 Juli 2024.

Bekasi

Ini Dia Jabatan Baru Sepuluh Pejabat Eselon II yang Dilantik Pj Wali Kota Bekasi Hari Ini

Bekasi | Jumat, 5 Juli 2024 - 11:45 WIB

Jumat, 5 Juli 2024 - 11:45 WIB

“Penyegaran rotasi mutasi untuk kinerja yang lebih baik. Jadi seiring juga dengan adanya temuan temuan BPK kemarin. Mudah-mudahan bisa dilakukan perbaikan perbaikan tadi yang utamanya saya ingin mengawal pada masa penyelenggaraan pemerintahan oleh Pj ini bisa dilakukan sebaik-baiknya, Tidak ada temuan temuan hukum kembali, tidak ada masalah masalah kembali,” jelas Pj Gani.

error: Content is protected !!