Turnamen Pushbike Kids Indonesia ke 7 Kota Bekasi Sukses Digelar

- Jurnalis

Selasa, 17 September 2024 - 10:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Turnamen Pushbike Kids Indonesia (PIKI) ke-7 Kota Bekasi.

Turnamen Pushbike Kids Indonesia (PIKI) ke-7 Kota Bekasi.

Turnamen Pushbike Kids Indonesia (PIKI) ke-7 Kota Bekasi sukses digelar di Summarecon Crown Gading Tarumajaya, Kabupaten Bekasi, Minggu (15/09/2024).

Tak kurang dari 250 anak yang berasal dari sejumlah provinsi dan kota seperti; Sulawesi, Lampung, Balikpapan, Subang dan kota lainnya saling unjuk kebolehan dalam gelaran Turnamen Pushbike Kids Indonesia (PIKI) ke-7 Kota Bekasi.

Turnamen Pushbike Kids Indonesia (PIKI) ini digelar dengan tujuan membangun kemampuan motorik dan kemampuan anak-anak usia 2-7 tahun,” ucap Ketua panitia sekaligus CEO Pushbike Kids Indonesia (PIKI) Kota Bekasi Wildan kepada rakyatbekasi, Selasa (17/09/2024).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Turnamen Pushbike Kids Indonesia ini, kata dia, juga memberikan kesempatan kepada anak-anak untuk berpartisipasi dan menunjukan kemampuan mereka.

“Dengan turnamen ini, diharapkan anak-anak tidak hanya bersaing, tetapi juga merasakan kesenangan dan kebersamaan,“ tuturnya.

Tak lupa Wildan mengucapkan terima kasih kepada pihak Summarecon Crown Gading yang telah menyediakan tempat penyelenggaraan turnamen terakhir ini di Bekasi.

Baca Juga:  Gol Vinicius Junior antar Real Madrid Juara UCL Ke-14 Kalinya

Tak hanya itu, Wildan juga menyampaikan rasa terima kasihnya kepada pihak Blue Plaza yang telah memfasilitasi tempat latihan untuk PIKI.

“Dengan fokus pada perkembangan motorik dan keterampilan anak-anak, kami berharap bahwa peserta Turnamen Pushbike Kids Indonesia akan memiliki keunggulan yang berbeda dari anak-anak lainnya. Mari kita dukung anak-anak kita untuk berpartisipasi dan meraih prestasi di event yang menarik ini,“ tutupnya.

Visited 62 times, 1 visit(s) today

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Alfamidi Latih Karyawan Berbahasa Isyarat, Mudahkan Komunikasi dengan Alfability Ruwi
Lagi! Bjorka Bocorkan Enam Juta Data NPWP, Termasuk Punya Jokowi dan Sri Mulyani
Kabar Gembira, Kini WhatsApp Bisa Kirim Chat ke Aplikasi Lain
Dukung Lingkungan Berkelanjutan, Lima PLTS Alfamidi Reduksi 249,76 Ton Emisi Karbon
Butterfly Consulting Indonesia One Stop Solution Cyber Security
Banjir Promo Menarik, Mandiri Utama Finance Gelar Pameran Otomotif MUF Auto Fest 2024 di Bekasi
Rayakan Kemerdekaan Pakai MyPertamina, Raih Berbagai Promo Voucher dan Cashback.
Inovasi ‘Betel Leaf Empowerment Hub’ Sabet Tiga Penghargaan, Ini Daftarnya

Berita Terkait

Senin, 23 September 2024 - 15:03 WIB

Alfamidi Latih Karyawan Berbahasa Isyarat, Mudahkan Komunikasi dengan Alfability Ruwi

Kamis, 19 September 2024 - 10:33 WIB

Lagi! Bjorka Bocorkan Enam Juta Data NPWP, Termasuk Punya Jokowi dan Sri Mulyani

Selasa, 17 September 2024 - 10:42 WIB

Turnamen Pushbike Kids Indonesia ke 7 Kota Bekasi Sukses Digelar

Kamis, 12 September 2024 - 08:05 WIB

Kabar Gembira, Kini WhatsApp Bisa Kirim Chat ke Aplikasi Lain

Jumat, 6 September 2024 - 18:21 WIB

Dukung Lingkungan Berkelanjutan, Lima PLTS Alfamidi Reduksi 249,76 Ton Emisi Karbon

Berita Terbaru

error: Content is protected !!