Uchok Sky Khadafi Minta Plt Wali Kota Bekasi Segera Rotasi ASN di Kasus Rahmat Effendi

- Jurnalis

Selasa, 12 April 2022 - 16:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Direktur CBA (Centre for Budget Analysis) Uchok Sky Khadafi.

Direktur CBA (Centre for Budget Analysis) Uchok Sky Khadafi.

KOTA BEKASI – Direktur Eksekutif Center for Budget Analysis (CBA) Uchok Sky Khadafi mengatakan, mutasi atau rotasi jabatan ASN yang menjadi saksi di KPK di kasus korupsi Rahmat Effendi wajar dilakukan oleh Plt Wali Kota Bekasi Tri Adhianto.

“Sejauh ini, KPK sudah memanggil sejumlah ASN mulai dari Camat, Lurah, Kepala Bidang, Kepala Dinas hingga Sekda Kota Bekasi,” kata Uchok saat dihubungi awak media, Selasa (12/04/2022).

Pemanggilan pejabat ASN oleh KPK, kata Uchok, bukan hanya sekali saja. Namun sudah berulang kali untuk melengkapi berkas kasus dugaan korupsi Rahmat Effendi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jadi wajar, jika kewenangan Plt Wali Kota Bekasi melakukan reshuffle (ganti) kepala dinas termasuk Sekda Kota Bekasi,” ujarnya.

Menurut dia, rotasi jabatan ASN itu tidak menjadi penghalang karena keterbatasan Plt Wali Kota Bekasi.

Plt Tri, lanjut dia, harus bisa membantu lembaga antirasuah itu untuk disegerakan melakukan rotasi jabatan.

“Tapi kalau tidak berani rotasi, berarti hati Plt Tri masih pro kepada Pepen,” katanya.

Sebelumnya, KPK menjerat Wali Kota Bekasi nonaktif Rahmat Effendi alias Pepen sebagai tersangka kasus tindak pidana pencucian uang (TPPU). Sangkaan itu merupakan yang terbaru setelah sebelumnya Pepen dijerat sebagai tersangka perkara suap dan pungli usai terjaring operasi tangkap tangan (OTT). *


Eksplorasi konten lain dari Rakyat Bekasi

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Wali Kota Bekasi Tri Adhianto Tolak Wacana Pilkada Dipilih DPRD
Sutrisno Pangaribuan Kecam Wacana Pilkada Kembali ke DPRD, Sebut Niat Jahat Elite Politik
Pemilihan Kepala Daerah oleh DPRD Dinilai Suburkan Oligarki dan Matikan Jalur Independen di Bekasi
Bawaslu Kota Bekasi Desak Parpol Perbarui Data Sipol dan Kantor Sekretariat
ICW Ingatkan Bahaya Pilkada Lewat DPRD: Celah Politik Transaksional Kembali Terbuka
Targetkan 8 Kursi DPRD di Pemilu 2029, PAN Kota Bekasi Siapkan Strategi Matang Pasca Musda
Musda VI PAN Kota Bekasi Tetapkan 7 Formatur, 5 Anggota DPRD Masuk Bursa Ketua
Sengketa Pemilihan RW 025 Kayuringin Jaya: Warga Tolak Hasil, Endus Keterlibatan Parpol

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:08 WIB

Wali Kota Bekasi Tri Adhianto Tolak Wacana Pilkada Dipilih DPRD

Kamis, 8 Januari 2026 - 23:31 WIB

Sutrisno Pangaribuan Kecam Wacana Pilkada Kembali ke DPRD, Sebut Niat Jahat Elite Politik

Minggu, 4 Januari 2026 - 16:33 WIB

Pemilihan Kepala Daerah oleh DPRD Dinilai Suburkan Oligarki dan Matikan Jalur Independen di Bekasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:04 WIB

Bawaslu Kota Bekasi Desak Parpol Perbarui Data Sipol dan Kantor Sekretariat

Rabu, 31 Desember 2025 - 18:26 WIB

ICW Ingatkan Bahaya Pilkada Lewat DPRD: Celah Politik Transaksional Kembali Terbuka

Berita Terbaru

Tangkapan layar Surat Edaran Nomor 800.1.5/219/BKPSDM.PKA tertanggal 19 Januari 2026.

Bekasi

Wali Kota Bekasi Larang ASN Nikah Siri dan Selingkuh

Rabu, 21 Jan 2026 - 13:58 WIB

error: Content is protected !!

Eksplorasi konten lain dari Rakyat Bekasi

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca