Arwis Sembiring Bahas Penanganan Banjir di Kecamatan Bekasi Barat

- Jurnalis

Rabu, 17 November 2021 - 09:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAKYATBEKASI – Anggota DPRD Kota Bekasi Fraksi Partai Demokrat Arwis Sembiring mengunjungi empat lokasi yang berbeda di wilayah Kecamatan Bekasi Barat guna melaksanakan Reses III Tahun Anggaran 2021 pada 28-30 Oktober 2021.

Acara reses tersebut disambut antusias para warga serta dihadiri tokoh masyarakat dan tokoh pemuda juga ada dari ibu-ibu PKK.

Adapun titik lokasi Reses di empat wilayah tersebut dilaksanakan di RW 011 Kel. Bintara Jaya Bekasi Barat, RT 002 RW 016 Caman Baru Raya, Kelurahan Jakasampurna Bekasi Barat, RT 011 RW 002 Bintara Bekasi Barat, RT 003 RW 002 Bintara Kecamatan Bekasi Barat.

Saat ingin menyampaikan paparannya, dirinya mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang bergotong royong membantu acara reses

“Ya terima kasih pada semua pihak yang sudah membantu acara Reses saya, termasuk para tokoh masyarakat dan pemuda serta ibu-ibu PKK yang telah hadir,” ujar pria yang juga menjabat sebagai Ketua Fraksi Partai Demokrat DPRD Kota Bekasi, Kamis (11/11/21).

Baca Juga:  Sardi Effendi Desak Kenaikan Anggaran BOSDA SD dan SMP di KUA-PPAS 2023 Kota Bekasi

Arwis Sembiring menceritakan, aspirasi warga yang hadir didominasi persoalan infrastruktur lingkungan dan juga penanganan banjir mengingat saat ini musim penghujan.

“Ya biasalah kebanyakan warga bicarakan soal infrastruktur lingkungan seperti saluran air, penerangan jalan umum, dan juga penangan banjir,”tuturnya. (ADV/HMS)

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Demi Tingkatkan Kapasitas SDM, Perumda Tirta Patriot Gelar Pelatihan Manajemen Risiko
Hari Perhubungan Nasional, Pj Gani Ajak Masyarakat Budayakan Naik Kendaraan Umum
Lama Tak Beroperasi, Pj Wali Kota Bekasi Review Mangkraknya Bus Trans Patriot
Sejak Tambah Tiga Rute, Tingkat Okupansi Biskita Trans Bekasi Naik 25 Persen
Spektakuler, Perumda Tirta Patriot Resmi Kelola SPAM Summarecon Bekasi
Pj Wali Kota Bekasi: Kini Sopir Truk Tak Takut saat Bertemu dengan Petugas Dishub
Penemuan 7 Jenazah Remaja di Kali Bekasi, Pj Gani Pinta Orang Tua Lakukan Pengawasan Ekstra
Satpol PP Kota Bekasi: New Jonna Pluto (JP) Club Bisa Beroperasi Lagi, Asal…

Berita Terkait

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:24 WIB

Demi Tingkatkan Kapasitas SDM, Perumda Tirta Patriot Gelar Pelatihan Manajemen Risiko

Senin, 30 September 2024 - 12:15 WIB

Hari Perhubungan Nasional, Pj Gani Ajak Masyarakat Budayakan Naik Kendaraan Umum

Senin, 30 September 2024 - 11:46 WIB

Lama Tak Beroperasi, Pj Wali Kota Bekasi Review Mangkraknya Bus Trans Patriot

Senin, 30 September 2024 - 11:29 WIB

Sejak Tambah Tiga Rute, Tingkat Okupansi Biskita Trans Bekasi Naik 25 Persen

Senin, 30 September 2024 - 10:39 WIB

Spektakuler, Perumda Tirta Patriot Resmi Kelola SPAM Summarecon Bekasi

Berita Terbaru

error: Content is protected !!