Heri Purnomo Pastikan Tak Gentar Bela Kepentingan Masyarakat

- Jurnalis

Sabtu, 23 Juli 2022 - 21:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Bekasi – Anggota DPRD Kota Bekasi dari Fraksi PDI Perjuangan, Heri Purnomo pastikan tidak akan gentar dan takut membela kepentingan masyarakat Kota Bekasi.

Menurutnya, kepentingan rakyat adalah prioritas utama baginya sebagai anggota DPRD Kota Bekasi karena rakyatlah yang memilih dirinya.

Dirinya yang juga anggota Komisi IV DPRD Kota Bekasi menegaskan sikap kritisnya selama menjadi aktivis akan tetap dirinya jaga sekalipun saat ini sudah duduk menjadi anggota dewan.

“Justru menjadi dewan adalah kesempatan saya untuk bisa memberikan lebih kepada masyarakat. Karena selama ini saya kerap mengadvokasi orang meminta tolong anggota dewan sering kali gagal. Nah sekarang dengan saya di dewan mudah-mudahan saya bisa lebih punya power,” ujar pria yang akrab disapa Herpur saat bincang santai dengan Awak Media, Sabtu (23/07/22)

Baca Juga:  Sah Duduki Kursi Empuk Direktur PT Sinergi Patriot, Bang Ago: Fokus Optimalisasi dan Peningkatan Pendapatan

Dirinya juga mengajak masyarakat Kota Bekasi  untuk terus bersinergi serta mewujudkan Kota Bekasi agar lebih baik lagi.

“Ayo kita bareng-bareng bekerja untuk masyarakat Kota Bekasi. Kita tunjukan bahwa dewan baru ini bisa memberi warna,” pungkasnya. (ADV)

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Demi Tingkatkan Kapasitas SDM, Perumda Tirta Patriot Gelar Pelatihan Manajemen Risiko
Hari Perhubungan Nasional, Pj Gani Ajak Masyarakat Budayakan Naik Kendaraan Umum
Lama Tak Beroperasi, Pj Wali Kota Bekasi Review Mangkraknya Bus Trans Patriot
Sejak Tambah Tiga Rute, Tingkat Okupansi Biskita Trans Bekasi Naik 25 Persen
Spektakuler, Perumda Tirta Patriot Resmi Kelola SPAM Summarecon Bekasi
Pj Wali Kota Bekasi: Kini Sopir Truk Tak Takut saat Bertemu dengan Petugas Dishub
Penemuan 7 Jenazah Remaja di Kali Bekasi, Pj Gani Pinta Orang Tua Lakukan Pengawasan Ekstra
Satpol PP Kota Bekasi: New Jonna Pluto (JP) Club Bisa Beroperasi Lagi, Asal…

Berita Terkait

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:24 WIB

Demi Tingkatkan Kapasitas SDM, Perumda Tirta Patriot Gelar Pelatihan Manajemen Risiko

Senin, 30 September 2024 - 12:15 WIB

Hari Perhubungan Nasional, Pj Gani Ajak Masyarakat Budayakan Naik Kendaraan Umum

Senin, 30 September 2024 - 11:46 WIB

Lama Tak Beroperasi, Pj Wali Kota Bekasi Review Mangkraknya Bus Trans Patriot

Senin, 30 September 2024 - 11:29 WIB

Sejak Tambah Tiga Rute, Tingkat Okupansi Biskita Trans Bekasi Naik 25 Persen

Senin, 30 September 2024 - 10:39 WIB

Spektakuler, Perumda Tirta Patriot Resmi Kelola SPAM Summarecon Bekasi

Berita Terbaru

Masuki hari tenang, Bawaslu Kota Bekasi beserta Tim Gabungan melakukan penertiban APK Pilkada, Minggu (24/11/2024).

Pilkada 2024

Bawaslu Kota Bekasi Targetkan Penertiban APK Pilkada Tuntas H-1

Minggu, 24 Nov 2024 - 08:33 WIB

error: Content is protected !!