Pelaksana Building Management DPRD Kota Bekasi 2023 Makin Cacat Mutu

- Jurnalis

Jumat, 22 September 2023 - 15:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Situasi Kantor DPRD Kota Bekasi praktis sepi pasca dipanggilnya Ketua DPRD Kota Bekasi oleh KPK RI, Selasa (25/01/2022).

Situasi Kantor DPRD Kota Bekasi praktis sepi pasca dipanggilnya Ketua DPRD Kota Bekasi oleh KPK RI, Selasa (25/01/2022).

KOTA BEKASI – Pelaksana Building Management Gedung DPRD Kota Bekasi yakni PT Sentra Support Service (PT Triple S) kembali mendapat komplain karena kinerja mereka tak juga membaik.

Baca Juga:  Dugaan KKN Parpol Menguat, Penanggung Jawab Building Management DPRD Kota Bekasi jadi Bacaleg Gerindra

“Hingga saat ini, PT Triple S tidak menyediakan Handy Talky untuk sekuriti, padahal alat komunikasi tersebut sangat vital diperlukan sekuriti dalam menjalankan tugas sehari-hari,” ujar pegawai di lingkup Sekretariat DPRD Kota Bekasi yang minta namanya dirahasiakan kepada rakyatbekasi.com, Jum’at (22/09/2023).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, dia juga membeberkan betapa lambatnya respon PT Triple S saat diminta mengganti lampu ruangan yang rusak ataupun ketersediaan kelengkapan bahan pembersih seperti tisu toilet, tisu meja dan sabun cuci tangan.

Baca Juga:  Management Building DPRD Kota Bekasi 2023 Diduga Cacat Mutu dan Wanprestasi

“Sampai saat ini lampu tak juga diganti, bahkan WC mampet dibiarkan saja berminggu-minggu,” bebernya. (mar)

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

‘IL’ Polisikan Kuasa Hukum Terduga Pelaku Kekerasan Seksual ‘IDH’
Pj Wali Kota Bekasi dan Buruh Sepakat Bahas UMK 2025 Selepas Pelaksanaan Pilkada
BKPSDM Kota Bekasi Lantik Lima Pejabat Fungsional untuk Tingkatkan Pelayanan Publik
Gandeng 30 Perusahaan, Lima Ribu Pencaker Serbu Job Fair di Mega Hypermall Bekasi
Beredar Rekaman Percakapan Terduga Pelaku Kekerasan Seksual, Colok Kemaluan Korban
Pj Wali Kota Bekasi Imbau Ribuan TKK Ikuti Try Out Tes CAT agar Lolos Seleksi PPPK
Merasa Sulit Komunikasi dengan Pj Wali Kota, Ratusan Buruh Geruduk Gedung Pemkot Bekasi
Dinkes Pertanyakan Dukungan Organisasi Profesi Kesehatan kepada Heri-Sholihin

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 09:32 WIB

Pj Wali Kota Bekasi dan Buruh Sepakat Bahas UMK 2025 Selepas Pelaksanaan Pilkada

Kamis, 21 November 2024 - 17:33 WIB

BKPSDM Kota Bekasi Lantik Lima Pejabat Fungsional untuk Tingkatkan Pelayanan Publik

Kamis, 21 November 2024 - 16:36 WIB

Gandeng 30 Perusahaan, Lima Ribu Pencaker Serbu Job Fair di Mega Hypermall Bekasi

Rabu, 20 November 2024 - 16:49 WIB

Beredar Rekaman Percakapan Terduga Pelaku Kekerasan Seksual, Colok Kemaluan Korban

Rabu, 20 November 2024 - 11:11 WIB

Pj Wali Kota Bekasi Imbau Ribuan TKK Ikuti Try Out Tes CAT agar Lolos Seleksi PPPK

Berita Terbaru

Masuki hari tenang, Bawaslu Kota Bekasi beserta Tim Gabungan melakukan penertiban APK Pilkada, Minggu (24/11/2024).

Pilkada 2024

Bawaslu Kota Bekasi Targetkan Penertiban APK Pilkada Tuntas H-1

Minggu, 24 Nov 2024 - 08:33 WIB

error: Content is protected !!