Pemkot Bekasi Gelontorkan Dana Hibah Rp 8 Miliar untuk 65 Pesantren

- Jurnalis

Selasa, 22 Oktober 2024 - 12:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Semarak Peringatan Hari Santri Nasional yang berlangsung di Alun-alun M Hasibuan Kota Bekasi Jalan Pramuka, Kelurahan Margajaya, Kecamatan Bekasi Selatan, Selasa (22/10/2024).

Semarak Peringatan Hari Santri Nasional yang berlangsung di Alun-alun M Hasibuan Kota Bekasi Jalan Pramuka, Kelurahan Margajaya, Kecamatan Bekasi Selatan, Selasa (22/10/2024).

Pemerintah Kota Bekasi mengganggarkan dana hibah sebesar Rp8 Miliar untuk Dana Operasional Pesantren yang diberikan kepada 65 Pondok Pesantren di wilayahnya.

“Kita sudah melakukan hibah, sudah kita lakukan itu. Kurang lebih di Tahun ini ada Rp 8 Miliar,” ucap Sekretaris Daerah Kota Bekasi Junaedi selepas pelaksanaan Giat Hari Santri Nasional di Alun-alun M.Hasibuan Kota Bekasi Jalan Pramuka, Kelurahan Margajaya, Kecamatan Bekasi Selatan, Selasa (22/10/2024).

Junaedi menyebut, dana hibah tersebut dikucurkan di antaranya melalui mekanisme proposal yang diajukan oleh para pengurus Pesantren.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bilamana dana hibah yang dikucurkan kurang secara angka, kata dia, maka Pemerintah Daerah akan kembali mengajukan dana hibah tambahan.

“Nanti berikutnya kalau ada proposal lebih lanjut kembali yang diajukan. Maka, pemerintah daerah akan meningkatkan itu (dari segi anggaran yang sudah dianggarkan),” tuturnya.

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polda Metro Jaya Ungkap Motif Orang Tua Bunuh Balita Tiga Tahun di Bekasi
Usai Terima LHP BPK Semester II Tahun 2024, Pemkot Bekasi Instruksikan ITKO Audit PAD
Tunggu Putusan MK, Pj Gani Imbau Aparatur Pemkot Bekasi Tetap Jaga Profesionalitas
Tak Ada Limbah Medis di Tarumajaya, DLH Kota Bekasi Pastikan itu Hanya Sampah Domestik
DLH Kota Bekasi Pastikan Tidak Ada Limbah Medis Terbengkalai di Pemukiman Warga Tarumajaya
Almer sebut Undangan Musprov VII Kadin Jabar itu Tidak Benar, Memalsukan dan Ilegal
Pj Wali Kota Bekasi Upayakan Penelusuran Penggunaan Baktor milik DLH untuk Angkut Limbah Medis
Tumpukan Sampah Limbah Medis terbengkalai di tengah Pemukiman Warga Tarumajaya Bekasi

Berita Terkait

Senin, 13 Januari 2025 - 16:54 WIB

Polda Metro Jaya Ungkap Motif Orang Tua Bunuh Balita Tiga Tahun di Bekasi

Senin, 13 Januari 2025 - 14:32 WIB

Usai Terima LHP BPK Semester II Tahun 2024, Pemkot Bekasi Instruksikan ITKO Audit PAD

Senin, 13 Januari 2025 - 10:21 WIB

Tak Ada Limbah Medis di Tarumajaya, DLH Kota Bekasi Pastikan itu Hanya Sampah Domestik

Senin, 13 Januari 2025 - 09:11 WIB

DLH Kota Bekasi Pastikan Tidak Ada Limbah Medis Terbengkalai di Pemukiman Warga Tarumajaya

Minggu, 12 Januari 2025 - 20:25 WIB

Almer sebut Undangan Musprov VII Kadin Jabar itu Tidak Benar, Memalsukan dan Ilegal

Berita Terbaru

error: Content is protected !!