Target Bulat SAMATRI Menangkan Tri Adhianto Jadi Wali Kota Bekasi 2024-2029

- Jurnalis

Jumat, 9 Februari 2024 - 13:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dinal Saputra kembali terpilih sebagai Ketua Umum SAMATRI masa bakti 2023-2026.

Dinal Saputra kembali terpilih sebagai Ketua Umum SAMATRI masa bakti 2023-2026.

KOTA BEKASI – Dinal Saputra kembali dipercaya menahkodai Relawan Bersama Mas Tri (SAMATRI) sebagai Ketua Umum masa bakti 2023-2026.

Hal ini terlihat saat jajaran kepengurusan SAMATRI secara resmi dilantik langsung oleh Ketua Pembina yang juga Ketua DPC PDI Perjuangan Kota Bekasi, Tri Adhianto di Bogor, Rabu (07/02/24).

“Alhamdulillah, saya kembali dipercaya memimpin SAMATRI, target bulatnya yaitu menargetkan Tri Adhianto mendapatkan tiket pencalonan Wali Kota Bekasi di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 dan memenangkannya,” ujar Ketua Umum SAMATRI Dinal Saputra di Bekasi, Kamis (08/02/24).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Wakil Ketua Umum SAMATRI Abel membeberkan bahwa pihaknya juga bakal berjuang bersama PDI Perjuangan Kota Bekasi dalam Pileg 2024 untuk membantu PDI Perjuangan menambah jumlah kursinya di DPRD Kota Bekasi.

“Tentu saja, demi mendapatkan tiket Pilkada, kami harus bisa meraih kursi sebanyak-banyak di DPRD Kota Bekasi. Adapun target 15 kursi dirasa sudah cukup untuk membawa Mas Tri Adhianto menjadi Calon Wali Kota Bekasi,” papar Kang Abel sapaan akrabnya.

Lebih lanjut Kang Abel mengatakan bahwa SAMATRI bakal mengerahkan seluruh kekuatan dan jaringan yang dimiliki pihaknya guna memenangkan Tri Adhianto menjadi Wali Kota Bekasi periode 2024-2029 mendatang.

“Bagaimanapun Mas Tri sudah berpengalaman, sudah memiliki track record yang bagus untuk memimpin Kota Bekasi. Jadi kami optimis, Mas Tri menjadi sosok yang pantas dan kredibel untuk kembali memimpin Kota Patriot ini,” pungkasnya. (mar)

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Disdukcapil Kota Bekasi Perkuat Verifikasi Data Adminduk untuk Optimalisasi Pelayanan Publik Berbasis NIK
Jelang SPMB 2025: Lulusan SD Berkurang Tiga Ribu, Disdik Kota Bekasi Usulkan Tambah Jumlah Rombel
Pimpinan DPRD Kabupaten Bekasi Divonis Dua Tahun Penjara atas Kasus Gratifikasi
Gaji Dibayar Telat dalam 4 Bulan Terakhir, Disnaker Kota Bekasi Minta Sekuriti Pakuwon Mall Segera Lapor
Gajinya Dibayar Telat dan Dicicil dalam 4 Bulan Terakhir, Ratusan Sekuriti Pakuwon Mall Bekasi Bakal Mogok Kerja
Rekayasa Lalin One Way di Jalan Perjuangan Bikin Arus Kendaraan Menumpuk, Dishub Lakukan Hal Ini
Tarif Impor AS Naik 32 Persen, APINDO Kota Bekasi: Wait and See
Satpol PP Kota Bekasi Respons Positif Instruksi Gubernur Jabar, Penertiban Sumbangan Masjid di Pinggir Jalan Tunggu SE

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 14:01 WIB

Disdukcapil Kota Bekasi Perkuat Verifikasi Data Adminduk untuk Optimalisasi Pelayanan Publik Berbasis NIK

Kamis, 17 April 2025 - 13:15 WIB

Jelang SPMB 2025: Lulusan SD Berkurang Tiga Ribu, Disdik Kota Bekasi Usulkan Tambah Jumlah Rombel

Kamis, 17 April 2025 - 10:10 WIB

Pimpinan DPRD Kabupaten Bekasi Divonis Dua Tahun Penjara atas Kasus Gratifikasi

Kamis, 17 April 2025 - 09:42 WIB

Gaji Dibayar Telat dalam 4 Bulan Terakhir, Disnaker Kota Bekasi Minta Sekuriti Pakuwon Mall Segera Lapor

Kamis, 17 April 2025 - 08:52 WIB

Gajinya Dibayar Telat dan Dicicil dalam 4 Bulan Terakhir, Ratusan Sekuriti Pakuwon Mall Bekasi Bakal Mogok Kerja

Berita Terbaru

error: Content is protected !!