Tri Adhianto Didaulat Jadi Penasehat Laskar Merah Putih Kota Bekasi

- Jurnalis

Selasa, 21 Mei 2024 - 15:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tri Adhianto didaulat menjadi Penasehat Laskar Merah Putih Kota Bekasi saat menghadiri Pengukuhan Laskar Merah Putih Kota Bekasi periode 2024-2029 di Warung Kopi Omah Kebon, Senin (20/05/2024).

Tri Adhianto didaulat menjadi Penasehat Laskar Merah Putih Kota Bekasi saat menghadiri Pengukuhan Laskar Merah Putih Kota Bekasi periode 2024-2029 di Warung Kopi Omah Kebon, Senin (20/05/2024).

KOTA BEKASI – Ketua KONI Kota Bekasi Tri Adhianto didaulat menjadi Penasehat Laskar Merah Putih Kota Bekasi tatkala hadir memenuhi undangan dalam acara pengukuhan pengurus LMP Kota Bekasi tahun 2024-2029.

Baca Juga:  Bangun Kios Ilegal Bernilai Ratusan Juta, Pengelola Pasar Jatiasih Diduga Main Mata dengan Dinas

Dalam sambutannya, Mas Tri sapaan akrabnya, mengaku dirinya sudah sangat jauh mengenal LMP Kota Bekasi dengan hubungan komunikasi yang sangat interaktif.

“Saya mengenal LMP Kota Bekasi ini sejak masih menjabat sebagai Kepala Dinas Perhubungan, Kepala Dinas PUPR dan Kepala Dinas BMSDA Kota Bekasi,” ujar Mas Tri dalam sambutannya

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun demikian, Mas Tri menceritakan bahwa ia sempat bertanya-tanya kemana Laskar Merah Putih Kota Bekasi sudah lama tidak muncul.

Baca Juga:  Pengelola Pasar Jatiasih Bangun Kios Siluman, Disdagperin dan DPRD Kota Bekasi Geram

Oleh karena itu, pada kesempatan ini Mas Tri berharap, agar momentum pengukuhan pengurus LMP 2024-2029 ini menjadi satu kebangkitan baru, dapat menjadi motivasi, vitamin serta spirit yang terbarukan bagi seluruh jajaran pengurus sehingga menjadi sebuah kebanggaan dan bermanfaat dalam membangun Kota Bekasi.

“Karena membangun Kota Bekasi tidak bisa sendiri, tetapi harus bareng-bareng,” tandasnya.

Seperti terlihat disini, kata dia, hadir juga teman-teman organisasi lainnya seperti; Pemuda Batak Bersatu, Forkabi, GMBI, Bamus dan juga Ansor/Banser Kota Bekasi. Kesemuanya itu adalah sebuah bentuk dukungan moral dari ormas-ormas yang hadir dengan menyambut kepengurusan LMP yang baru untuk masa jabatan 2024-2029.

Baca Juga:  Diduga Miliki Hubungan Gelap, Titah Rakyat Tuntut Komisioner KPU Kota Bekasi Mundur

“Dan yang paling penting di antara kita semua yang hadir disini, bukan menunjukan siapa yang kuat. Namun, mari kita tunjukan inilah kolaborasi untuk membangun Kota Bekasi,” tutup Mas Tri yang kontan disambut gemuruh teriakan Hidup Kota Bekasi.

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pj Wali Kota Bekasi dan Buruh Sepakat Bahas UMK 2025 Selepas Pelaksanaan Pilkada
BKPSDM Kota Bekasi Lantik Lima Pejabat Fungsional untuk Tingkatkan Pelayanan Publik
Gandeng 30 Perusahaan, Lima Ribu Pencaker Serbu Job Fair di Mega Hypermall Bekasi
Beredar Rekaman Percakapan Terduga Pelaku Kekerasan Seksual, Colok Kemaluan Korban
Pj Wali Kota Bekasi Imbau Ribuan TKK Ikuti Try Out Tes CAT agar Lolos Seleksi PPPK
Merasa Sulit Komunikasi dengan Pj Wali Kota, Ratusan Buruh Geruduk Gedung Pemkot Bekasi
Dinkes Pertanyakan Dukungan Organisasi Profesi Kesehatan kepada Heri-Sholihin
Pendawa VolleyBall Academi Raih Juara 1 Kejuaraan Bola Voli U-19 Piala Ketua KONI Tri Adhianto

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 17:33 WIB

BKPSDM Kota Bekasi Lantik Lima Pejabat Fungsional untuk Tingkatkan Pelayanan Publik

Kamis, 21 November 2024 - 16:36 WIB

Gandeng 30 Perusahaan, Lima Ribu Pencaker Serbu Job Fair di Mega Hypermall Bekasi

Rabu, 20 November 2024 - 16:49 WIB

Beredar Rekaman Percakapan Terduga Pelaku Kekerasan Seksual, Colok Kemaluan Korban

Rabu, 20 November 2024 - 11:11 WIB

Pj Wali Kota Bekasi Imbau Ribuan TKK Ikuti Try Out Tes CAT agar Lolos Seleksi PPPK

Selasa, 19 November 2024 - 16:54 WIB

Merasa Sulit Komunikasi dengan Pj Wali Kota, Ratusan Buruh Geruduk Gedung Pemkot Bekasi

Berita Terbaru

KPU mulai distribusikan logistik Pilkada ke 3.673 TPS di Kota Bekasi, Jumat (22/11/2024).

Pilkada 2024

KPU Distribusikan Logistik Pilkada ke 3.673 TPS di Kota Bekasi

Jumat, 22 Nov 2024 - 17:49 WIB

error: Content is protected !!