GEMA MKGR Alihkan Dukungan ke Tri Adhianto-Harris Bobihoe, Ternyata Faktanya…

- Jurnalis

Kamis, 19 September 2024 - 12:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

logo MKGR.

logo MKGR.

Organisasi sayap Onderbouw Partai Golkar, Generasi Muda (GEMA) MKGR Kota Bekasi menyatakan sikap yang berseberangan dengan Partai Golkar yang merupakan partai pengusung Paslon UU Saeful Mikdar dan Nurul Sumarhaeni, dengan mendukung Paslon Tri Adhianto – Harris Bobihoe pada Pilkada Kota Bekasi 2024.

Bendahara GEMA MKGR Kota Bekasi, Ari Dewangga mengatakan jika keputusan kontroversial tersebut diambil berdasarkan hasil musyawarah para pengurus diiringi dengan analisa yang matang.

“Kami sudah tentukan sikap untuk mendukung Tri Adhianto dan Harris Bobihoe di Pilkada Kota Bekasi. Kami tak ragu jika memang ternyata keputusan itu bersebrangan dengan keputusan partai Golkar,” ucap Ari Dewangga kepada rakyatbekasi, Kamis (19/09/2024).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ternyata Faktanya…

Namun demikian, ternyata apa yang disampaikan Ari Dewangga dan Alifia Nur Indah di atas bukanlah pernyataan resmi GEMA MKGR Kota Bekasi. Bahkan keduanya bukan lagi Pengurus Gema MKGR Kota Bekasi.

Oleh karena itu, kami DPC Ormas MKGR Kota Bekasi akan menyampaikan klarifikasi sebagai berikut :

  • Bahwa berita tentang dukungan Gema MKGR Kota Bekasi terhadap salah satu Bakal Calon Kepala Daerah di Kota Bekasi yang disampaikan oleh Ari Dewangga dan Alifia Nur Indah pada media online Rakyat Bekasi, bukan merupakan statement resmi dan Keputusan Organisasi Gema MKGR Kota Bekasi.
  • Bahwa Ari Dewangga dan Alifia Nur Indah, bukan Pengurus Gema MKGR periode 2021-2026.
  • Ketua Gema MKGR Kota Bekasi, Philip Siburian menyatakan bahwa Gema MKGR merupakan salah satu Organisasi Jajaran di bawah koordinasi DPC Ormas MKGR Kota Bekasi .
  • Semua Keputusan Gema MKGR yang bersifat eksternal harus koordinasi dan persetujuan DPC Ormas MKGR Kota Bekasi yang saat ini dipimpin oleh Machrul Falak Hermansah.
  • Ketua DPC Ormas MKGR Kota Bekasi menyatakan bahwa Dukungan Pilkada Kota Bekasi harus searah dengan Keputusan DPP Partai Golkar.
  • Machrul Falak menyampaikan bahwa seluruh Kader DPC Ormas MKGR Kota Bekasi sangat solid dan Fatsun terhadap semua keputusan dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh DPP Partai Golkar.
  • Machrul Falak mengingatkan kepada yang bukan pengurus agar tidak membuat statement yang ngawur demi kepentingan pribadi dengan mengatasnamakan Ormas MKGR Kota Bekasi.
  • DPC Ormas MKGR Kota Bekasi meminta Ari Dewangga dan Alifia Nur Indah untuk segera mencabut pernyataannya.
  • DPC Ormas MKGR Kota Bekasi akan melakukan langkah hukum bagi pihak-pihak yang mengatasnamakan Ormas MKGR.
Visited 11 times, 1 visit(s) today

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kader Muda Partai Golkar Lahirkan ‘GO-TRI’, Siap Menangkan ‘RIDHO’ di Pilkada 2024
Jelang Penetapan Paslon Pilkada Kota Bekasi, Elektabilitas Tri Adhianto Semakin di Depan
GEMA MKGR Alihkan Dukungan ke Tri Adhianto-Harris Bobihoe, Ini Alasannya
KPU Kota Bekasi Targetkan Partisipasi Pemilih Pilkada 2024 Naik 81 Persen
Jelang Pilkada Kota Bekasi 2024, Bawaslu Rekomendasikan KPU Sediakan TPS Mobile
Gandeng Komnas HAM, Bawaslu Beri Stimulan Panwascam untuk Antisipasi Konflik di Pilkada Kota Bekasi
Paslon Uu Saeful Mikdar – Nurul Sumarheni Segera Deklarasikan Tim Pemenangannya
MUI Pinta Penyelenggara Pemilu di Kota Bekasi Bekerja dengan Profesionalitas dan Berintegritas

Berita Terkait

Kamis, 19 September 2024 - 23:43 WIB

Kader Muda Partai Golkar Lahirkan ‘GO-TRI’, Siap Menangkan ‘RIDHO’ di Pilkada 2024

Kamis, 19 September 2024 - 17:34 WIB

Jelang Penetapan Paslon Pilkada Kota Bekasi, Elektabilitas Tri Adhianto Semakin di Depan

Kamis, 19 September 2024 - 12:53 WIB

GEMA MKGR Alihkan Dukungan ke Tri Adhianto-Harris Bobihoe, Ternyata Faktanya…

Kamis, 19 September 2024 - 08:38 WIB

GEMA MKGR Alihkan Dukungan ke Tri Adhianto-Harris Bobihoe, Ini Alasannya

Rabu, 18 September 2024 - 09:00 WIB

KPU Kota Bekasi Targetkan Partisipasi Pemilih Pilkada 2024 Naik 81 Persen

Berita Terbaru

Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Abdul Muhaimin Iskandar menyetujui usulan pembubaran Kementerian BUMN.

Nasional

Cak Imin Konsisten Bawa Ide Besar Anies Soal BUMN

Kamis, 19 Sep 2024 - 14:17 WIB

error: Content is protected !!