Koalisi Indonesia Bersatu Tampak Kompak, Golkar-PAN-PPP Resmi Daftar Peserta Pemilu 2024

- Jurnalis

Rabu, 10 Agustus 2022 - 11:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Partai Golkar, PAN, dan PPP, yang tergabung dalam Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) resmi mendaftarkan diri sebagai partai politik peserta pemilu 2024 di Gedung KPU RI, Rabu (10/08/2022).

Partai Golkar, PAN, dan PPP, yang tergabung dalam Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) resmi mendaftarkan diri sebagai partai politik peserta pemilu 2024 di Gedung KPU RI, Rabu (10/08/2022).

Kompak Bersama KIB, Golkar-PAN-PPP Resmi Daftar Peserta Pemilu 2024

JAKARTA – Partai Golkar, Partai Amanat Nasional (PAN) dan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) yang tergabung dalam Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) resmi mendaftarkan diri sebagai partai politik peserta pemilu 2024 di Gedung KPU RI, Rabu (10/08/2022).

Rombongan ketiga partai tersebut tiba di Gedung KPU sekitar pukul 10.00 WIB dengan iring-iringan yang dimeriahkan dengan marching band, reog Ponorogo dan marawis.

Sejumlah petinggi tiga partai pengusung Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) ini tampak hadir dalam prosesi pendaftaran KPU di antaranya; Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto, Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan, dan Ketua Umum PPP Suharso Monoarfa.

Tak ketinggalan sejumlah elit tiga partai tersebut terlihat turut meramaikan proses pendaftaran peserta Pemilu 2024 yaitu; Wakil Ketua Umum Partai Golkar Ahmad Dolly Kurnia, Ketua DPP Golkar Dave Laksono, Wakil Ketua Umum PAN Viva Yoga Mauladi, dan Wakil Ketua Umum PPP Arsul Sani.

Baca Juga:  Sembilan Kecamatan Belum Kelar, Rekapitulasi Tingkat Kota Bekasi Molor

Kemudian, satu per satu partai yang tergabung dalam KIB mendaftarkan diri sebagai partai politik peserta Pemilu 2024 yang diawali dengan PAN.

Pendaftaran PAN sebagai partai politik peserta Pemilu 2024 digawangi langsung oleh Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan yang didampingi oleh Sekretaris Jenderal Eddy Soeparno, Wakil Ketua Umum Viva Yoga Mauladi, dan sejumlah petinggi PAN lainnya.

Baca Juga:  Penolakan Tesis Proporsional Tertutup dalam "Bocorkan Putusan MK"

Kemudian, partai yang tergabung di KIB silih berganti untuk mendaftarkan diri sebagai partai politik peserta Pemilu 2024. (*)

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kuasa Hukum Terduga Pelaku Kekerasan Seksual Laporkan Korbannya
H-6 Pemungutan Suara, Polrestro Bekasi Kota Petakan 15 TPS Ini Rawan Konflik
KPU Imbau Paslon Maksimalkan Momentum Debat Publik Pilkada Kota Bekasi Besok
KH Abdul Hadi meRIDHOi Pilkada Kota Bekasi 2024 Aman dan Damai
Matangkan Kesiapan Sengketa Pilkada, Bawaslu Gelar Diskusi Implementasi Produk Hukum Kepemiluan
KPU Kota Bekasi Siap Gelar Debat Publik Kedua, Berikut Tema, Sub Tema dan Tim Panelisnya
Lima Tahun Tidak Naik, Bawaslu Tuntut Kenaikan Uang Kehormatan Panwascam hingga 100 Persen
Bawaslu Sebut Kekurangan 57 Ribu Lembar Surat Suara Pilkada 2024, KPU Kota Bekasi: Tidak Sebanyak Itu

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 19:03 WIB

Kuasa Hukum Terduga Pelaku Kekerasan Seksual Laporkan Korbannya

Kamis, 21 November 2024 - 15:29 WIB

H-6 Pemungutan Suara, Polrestro Bekasi Kota Petakan 15 TPS Ini Rawan Konflik

Kamis, 21 November 2024 - 09:18 WIB

KPU Imbau Paslon Maksimalkan Momentum Debat Publik Pilkada Kota Bekasi Besok

Rabu, 20 November 2024 - 15:59 WIB

Matangkan Kesiapan Sengketa Pilkada, Bawaslu Gelar Diskusi Implementasi Produk Hukum Kepemiluan

Rabu, 20 November 2024 - 15:47 WIB

KPU Kota Bekasi Siap Gelar Debat Publik Kedua, Berikut Tema, Sub Tema dan Tim Panelisnya

Berita Terbaru

Tim  Kuasa Hukum Sholihin dari Tim Advokasi Patriot Indonesia.

Pilkada 2024

Kuasa Hukum Terduga Pelaku Kekerasan Seksual Laporkan Korbannya

Kamis, 21 Nov 2024 - 19:03 WIB