KPU Kota Bekasi Gelar Doa Bersama Lintas Agama demi Sukseskan Pilkada Serentak 2024

- Jurnalis

Rabu, 27 November 2024 - 06:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bekasi bersama unsur Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB) setempat menggelar doa bersama lintas agama untuk pelaksanaan pencoblosan Pilkada 2024 yang akan berlangsung pada Rabu (27/11/2024).

Komisioner Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat, dan SDM KPU Kota Bekasi, Afif Fauzi mengatakan, pelaksanaan gelar doa bersama tersebut diantaranya sebagai tujuan agar pelaksanaan pencoblosan Pilkada esok bisa berjalan baik dan lancar.

Baca Juga:  Ri-Sol Deklarasi Maju Pilkada Kota Bekasi, Janjikan Pemerintahan Bersih dan Bebas KKN

“Dengan kami mengundang beberapa tokoh agama dan unsur stakeholder terkait. Untuk berdoa bersama-sama demi suksesnya pelaksanaan Pilkada 2024,” ucap dia saat ditemui di sekitaran wilayah Bekasi Selatan, Selasa (26/11/2024).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia menjelaskan, acara ini merupakan bentuk rangkaian dari tahapan Pilkada yang telah memasuki hari H nya, selepas itu KPU Kota Bekasi akan segera melaksanakan rekapitulasi suara, selepas pelaksanaan pencoblosan diberlangsungkan.

Baca Juga:  Dinas Kesehatan Jawa Barat Siapkan Surat Edaran Kewaspadaan ‘Chiki Ngebul’

“Rangkaian ini sebagai upaya kita, untuk pelaksanaan Pilkada yang berlangsung. Demi terciptanya situasi yang kondusif dan bisa berjalan tanpa kendala apapun, sesuai dengan tagline yang kami usung yaitu Aman, Tertib dan Menyenangkan. Supaya hari pencoblosan bisa terlaksana tanpa adanya kendala,” paparnya

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Optimis Menang dengan Selisih di Atas 10 Persen, Tri Adhianto Pantau Quick Count di Sini
Pj Wali Kota Bekasi Nilai Antusiasme Masyarakat Baru Capai 50 Persen
Soal Black Campaign dan Hoax, Tri Adhianto Serahkan kepada Bawaslu Kota Bekasi
Coblos Diri Sendiri, Tri Adhianto dan Keluarga Gunakan Hak Pilih di TPS 21 Duren Jaya
Usai Mencoblos di TPS 21 Duren Jaya, Tri Adhianto Optimis Menang Pilkada Kota Bekasi 2024
Berlebih, KPU Kota Bekasi Musnahkan 3.120 Lembar Surat Suara Pilkada 2024
KPU Tunjuk Dua Lembaga Ini untuk Quick Count Hasil Pilkada Kota Bekasi
Sosok Ayah Jadi Materi Black Campaign Pilkada 2024, Gilang Esa Mohamad Bilang Begini

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 13:38 WIB

Optimis Menang dengan Selisih di Atas 10 Persen, Tri Adhianto Pantau Quick Count di Sini

Rabu, 27 November 2024 - 13:12 WIB

Pj Wali Kota Bekasi Nilai Antusiasme Masyarakat Baru Capai 50 Persen

Rabu, 27 November 2024 - 13:00 WIB

Soal Black Campaign dan Hoax, Tri Adhianto Serahkan kepada Bawaslu Kota Bekasi

Rabu, 27 November 2024 - 12:29 WIB

Coblos Diri Sendiri, Tri Adhianto dan Keluarga Gunakan Hak Pilih di TPS 21 Duren Jaya

Rabu, 27 November 2024 - 12:05 WIB

Usai Mencoblos di TPS 21 Duren Jaya, Tri Adhianto Optimis Menang Pilkada Kota Bekasi 2024

Berita Terbaru

error: Content is protected !!