275 Anggota Bawaslu Dicatut Namanya Jadi Kader Parpol Peserta Pemilu 2024

- Jurnalis

Selasa, 16 Agustus 2022 - 09:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Ketua Bawaslu Rahmat Bagja.

Foto: Ketua Bawaslu Rahmat Bagja.

JAKARTA – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) menemukan ratusan nama jajarannya yang tercatut menjadi kader partai politik (parpol).

Saat ini jumlah nama yang tercatut mencapai 275 orang.

“Setidaknya terdapat 275 nama penyelenggara pemilu yang tercatat dalam keanggotaan dan kepengurusan parpol yang terdapat dalam sipol saat ini,” ujar Ketua Bawaslu, Rahmat Bagja di Hotel Borobudur, Jakarta Pusat, Senin (15/08/2022) kemarin.

Ke 275 nama anggota Bawaslu tersebut dicatut menjadi kader parpol melalui NIK.

Oleh karena itu, Bawaslu meminta agar menindaklanjuti rekomendasi untuk mencoret NIK.

“Terhadap hasil pengawasan berupa untuk 275 penyelenggara pemilu maupun yang bukan anggota maupun pengurus parpol yang dicatut dan dimasukan dalam sipol KPU agar semua menindaklanjuti rekomendasi Bawaslu ke depan dengan mencoret NIK tersebut sesuai dengan mekanisme yang dicatut dalam PKPU nomor 4,” ucapnya.

Berikut rincian anggota Bawaslu yang dicatut:

– Staf: 216 orang
– Anggota Bawaslu: 31 orang
– Tenaga Pendukung: 16 orang
– Ketua Bawaslu: 5 orang
– Bendahara: 3 orang
– Kepala sub Bagian: 2 orang
– Koordinator Sekretariat: 1 orang
– Anggota Panwaslih: 1 orang

. (mar)

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kuasa Hukum Terduga Pelaku Kekerasan Seksual Laporkan Korbannya
H-6 Pemungutan Suara, Polrestro Bekasi Kota Petakan 15 TPS Ini Rawan Konflik
KPU Imbau Paslon Maksimalkan Momentum Debat Publik Pilkada Kota Bekasi Besok
KH Abdul Hadi meRIDHOi Pilkada Kota Bekasi 2024 Aman dan Damai
Matangkan Kesiapan Sengketa Pilkada, Bawaslu Gelar Diskusi Implementasi Produk Hukum Kepemiluan
KPU Kota Bekasi Siap Gelar Debat Publik Kedua, Berikut Tema, Sub Tema dan Tim Panelisnya
Lima Tahun Tidak Naik, Bawaslu Tuntut Kenaikan Uang Kehormatan Panwascam hingga 100 Persen
Bawaslu Sebut Kekurangan 57 Ribu Lembar Surat Suara Pilkada 2024, KPU Kota Bekasi: Tidak Sebanyak Itu

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 19:03 WIB

Kuasa Hukum Terduga Pelaku Kekerasan Seksual Laporkan Korbannya

Kamis, 21 November 2024 - 15:29 WIB

H-6 Pemungutan Suara, Polrestro Bekasi Kota Petakan 15 TPS Ini Rawan Konflik

Kamis, 21 November 2024 - 09:18 WIB

KPU Imbau Paslon Maksimalkan Momentum Debat Publik Pilkada Kota Bekasi Besok

Rabu, 20 November 2024 - 15:59 WIB

Matangkan Kesiapan Sengketa Pilkada, Bawaslu Gelar Diskusi Implementasi Produk Hukum Kepemiluan

Rabu, 20 November 2024 - 15:47 WIB

KPU Kota Bekasi Siap Gelar Debat Publik Kedua, Berikut Tema, Sub Tema dan Tim Panelisnya

Berita Terbaru

Tim  Kuasa Hukum Sholihin dari Tim Advokasi Patriot Indonesia.

Pilkada 2024

Kuasa Hukum Terduga Pelaku Kekerasan Seksual Laporkan Korbannya

Kamis, 21 Nov 2024 - 19:03 WIB