DLH ‘Satset’ Angkut 448 Ton Sampah Malam Tahun Baru 2024 di Kota Bekasi

- Jurnalis

Senin, 1 Januari 2024 - 19:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas DLH Kota Bekasi sedang mengangkut sampah selepas perayaan tahun Baru 2024, Senin (01/01/2024)

Petugas DLH Kota Bekasi sedang mengangkut sampah selepas perayaan tahun Baru 2024, Senin (01/01/2024)

KOTA BEKASI – Dinas Lingkungan Hidup (LH) Kota Bekasi mencatat sebanyak 448 Tonase Sampah terangkut oleh petugas kebersihan melalui jumlah sampah yang terhimpun selama pelaksanaan Malam Pergantian Tahun Baru 2024 di Kota Bekasi, Minggu (31/12/2023) malam.

Kepala Dinas LH Kota Bekasi Yudianto mengatakan, ratusan tonase tersebut diantaranya bersumber dari 132 armada pengangkut sampah.

“Hasil tonase dan ritase sampah yang terangkut sudah kami rekapkan hingga pukul 18.00 WIB. Dan jumlah tonase 448.130 Kilogram (448 Ton),” kata Yudianto kepada rakyatbekasi.com, Senin (01/01/2024) petang.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu terpisah, Kepala Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Tempat Pembuangan Akhir Dinas LH Kota Bekasi Toni Kurniadi menjelaskan bahwa ratusan tonase sampah tersebut berasal dari seluruh kecamatan yang ada di Kota Bekasi.

Baca Juga:  Sekian Tahun Mangkrak, Akhirnya Tiga Dinas di Pemkot Bekasi Tempati Gedung Teknis Bersama

“Sampah-sampah yang terangkut bersumber dari masing-masing wilayah di tingkat Kecamatan, melalui sumber laporan per tanggal 1 Januari 2024,” jelasnya.

Kini 448 Tonase sampah tersebut, kata dia, sudah dilimpahkan ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sumur Batu, Bantargebang.

Baca Juga:  Dugaan Penggelembungan Suara Dapil 3 Dilaporkan ke Bawaslu, Gus Shol: Saksi PSI Kemana?

“Sampah yang terangkut bukanlah sampah kategori berat, namun didominasi oleh sampah-sampah kecil dan ringan seperti; plastik, kemasan jajanan bungkusan ditambah banyak juga sampah rumah tangga (harian),” tandasnya. (DAP)

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pj Wali Kota Bekasi dan Buruh Sepakat Bahas UMK 2025 Selepas Pelaksanaan Pilkada
BKPSDM Kota Bekasi Lantik Lima Pejabat Fungsional untuk Tingkatkan Pelayanan Publik
Gandeng 30 Perusahaan, Lima Ribu Pencaker Serbu Job Fair di Mega Hypermall Bekasi
Beredar Rekaman Percakapan Terduga Pelaku Kekerasan Seksual, Colok Kemaluan Korban
Pj Wali Kota Bekasi Imbau Ribuan TKK Ikuti Try Out Tes CAT agar Lolos Seleksi PPPK
Merasa Sulit Komunikasi dengan Pj Wali Kota, Ratusan Buruh Geruduk Gedung Pemkot Bekasi
Dinkes Pertanyakan Dukungan Organisasi Profesi Kesehatan kepada Heri-Sholihin
Pendawa VolleyBall Academi Raih Juara 1 Kejuaraan Bola Voli U-19 Piala Ketua KONI Tri Adhianto

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 09:32 WIB

Pj Wali Kota Bekasi dan Buruh Sepakat Bahas UMK 2025 Selepas Pelaksanaan Pilkada

Kamis, 21 November 2024 - 17:33 WIB

BKPSDM Kota Bekasi Lantik Lima Pejabat Fungsional untuk Tingkatkan Pelayanan Publik

Kamis, 21 November 2024 - 16:36 WIB

Gandeng 30 Perusahaan, Lima Ribu Pencaker Serbu Job Fair di Mega Hypermall Bekasi

Rabu, 20 November 2024 - 16:49 WIB

Beredar Rekaman Percakapan Terduga Pelaku Kekerasan Seksual, Colok Kemaluan Korban

Rabu, 20 November 2024 - 11:11 WIB

Pj Wali Kota Bekasi Imbau Ribuan TKK Ikuti Try Out Tes CAT agar Lolos Seleksi PPPK

Berita Terbaru

Tim  Kuasa Hukum Sholihin dari Tim Advokasi Patriot Indonesia.

Pilkada 2024

Kuasa Hukum Terduga Pelaku Kekerasan Seksual Laporkan Korbannya

Kamis, 21 Nov 2024 - 19:03 WIB

error: Content is protected !!