Kominfo: Laman “PSE” Dihantam 20 Juta Serangan Siber dalam Sehari

- Jurnalis

Minggu, 31 Juli 2022 - 14:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

peretasan di Kementerian Kominfo.

peretasan di Kementerian Kominfo.

JAKARTA – Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) mengaku dalam satu hari terjadi 20 juta kali penyerangan terhadap situs layanan daftar Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE).

Hal ini disampaikan oleh Direktur Jenderal Aplikasi Informatika, Kementerian Kominfo, Semuel Abrijani Pangerapan.

“Kami mengalami yang sudah saya sampaikan pada Jumat lalu, kalau (kami sudah mengalami) serangan bertubi-tubi, sampai sehari itu ada 20 juta,” ungkap Sammy sapaan akrabnya dalam konferensi pers secara virtual, Minggu (31/07/2022) pagi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pihak Kominfo, kata Sammy, memang direpotkan oleh tangan-tangan jahil yang beberapa pekan terakhir menganggu sistem keamanan situs PSE.

Baca Juga:  PPKM Dicabut, Capaian Vaksinasi Dosis Booster Baru 29,21 Persen

Karena ulah dari pihak tak bertanggungjawab itu, beberapa kinerja dari website tak berfungsi optimal.

Sebut saja, kata dia, kolom pencarian yang kini dinonaktifkan.

“Makanya mohon maaf, kami akan terus perbaiki. Nanti search-nya (kolom pencarian) akan kami aktifkan kembali apabila sudah stabil. Mohon maaf kami beneran kewalahan,” tegas Sammy.

Sammy mengaku cukup menaruh perhatian terhadap gejolak yang ada di masyarakat.

Baca Juga:  KPK RI Tangkap Bupati Bogor Ade Yasin, Sejumlah Uang Disita

Lebih-lebih, belum lama ini Kominfo telah melakukan pemblokiran terhadap 10 aplikasi populer Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE) Lingkup Privat yang tidak mendaftar hingga batas waktu 20 Juli 2022.

“Kami kan basicnya internet jadi kami tahulah bagaimana cara ngehack itu, jadi ini justru halaman yang butuh di lihat masyarakat, tolong lah kami,” sebut Sammy.

Saat ini Sammy menyebut pihaknya masih berupaya meredam serangan yang setiap harinya merudung situs pendfaftaran PSE Lingkung Privat.

Baca Juga:  AJI, PWI hingga IJTI Turun Aksi Desak DPR Tolak RUU Penyiaran

Kini kata Sammy, Kominfo menghindari permasalahan server dan error ‘404 not found’.

“Yang penting sekarang kita jaga, jangan sampe 404,” tuturnya. (*)

Visited 1 times, 1 visit(s) today

Berita Terkait

Ini Daftar Relawan Prabowo – Gibran Peraih ‘GiveAway’ Komisaris BUMN
Udah Tenang, Presiden Jokowi Jamin Pembelian BBM Subsidi Pada 17 Agustus tak Dibatasi
Delapan Oknum Pegawai KPK Kegep Judi Online, Total Depo Rp16,8 Juta
Kado Pahit 17 Agustus 2024, Rakyat Dibatasi Beli Pertalite
Suka Hamburkan Anggaran untuk Jalan-jalan, Mendagri Bongkar Mental Bobrok Pejabat Daerah
PBNU: 1 Muharam 1446 H Jatuh pada Senin 8 Juli 2024, Pemkot Bekasi Rayakan Jumat
DKPP Beri Dateline 7 Hari ke Presiden Jokowi untuk Pecat Ketua KPU Hasyim Asy’ari
Muncul ke Publik, Korban Asusila Hasyim Asy’ari Puas dengan Putusan DKPP

Berita Terkait

Rabu, 24 Juli 2024 - 14:43 WIB

Ini Daftar Relawan Prabowo – Gibran Peraih ‘GiveAway’ Komisaris BUMN

Selasa, 16 Juli 2024 - 14:43 WIB

Udah Tenang, Presiden Jokowi Jamin Pembelian BBM Subsidi Pada 17 Agustus tak Dibatasi

Rabu, 10 Juli 2024 - 16:33 WIB

Delapan Oknum Pegawai KPK Kegep Judi Online, Total Depo Rp16,8 Juta

Selasa, 9 Juli 2024 - 21:46 WIB

Kado Pahit 17 Agustus 2024, Rakyat Dibatasi Beli Pertalite

Selasa, 9 Juli 2024 - 11:44 WIB

Suka Hamburkan Anggaran untuk Jalan-jalan, Mendagri Bongkar Mental Bobrok Pejabat Daerah

Berita Terbaru

ilustrasi Pilkada Serentak 2024.

Pilkada 2024

Pilkada Kota Bekasi 2024 Harus Damai Tanpa Hoax dan Isu SARA

Jumat, 26 Jul 2024 - 16:26 WIB