Perumda Tirta Patriot Berbagi Berkah Ramadan Bersama Anak Yatim dan Dhuafa

- Jurnalis

Rabu, 27 April 2022 - 06:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Direktur Utama Perumda Tirta Patriot Solihat.

Direktur Utama Perumda Tirta Patriot Solihat.

KOTA BEKASI – Menjelang berakhirnya Bulan Ramadhan di tahun 2022 ini, Perumda Tirta Patriot menggelar acara santunan anak yatim piatu dan kaum dhuafa di pelataran parkir Kantor Perumda Tirta Patriot, Selasa (26/04/2022).

Pada kesempatan tersebut, Direktur Utama Perumda Tirta Patriot H. Solihat mengatakan bahwa kegiatan santunan tersebut semata-mata hanyalah untuk mencari ridho Allah SWT di bulan yang penuh keberkahan ini.

“Alhamdulillah kegiatan santunan yang memang rutin kami gelar ini berjalan lancar. Semuanya ini semata-mata ingin mencari ridho serta keberkahan, terlebih di bulan suci Ramadhan ini,” ujar Solihat kepada Rakyat Bekasi di sela berlangsungnya acara, Selasa (26/04/2022).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tak lupa Solihat berpesan seraya memberikan arahan kepada panitia penyelenggara agar kegiatan serupa lebih sering digelar di Perumda Tirta Patriot.

Hal tersebut menurut Bang Ebot, sapaan akrabnya, agar keberkahan dapat terpatri dalam diri seluruh punggawa perusahaan pelat merah milik Pemerintah Kota Bekasi ini.

“Saya sih berharap untuk kegiatan santunan ini ke depannya lebih sering dilakukan. Kalau bisa jumlah santunannya lebih banyak lagi,” harap dia.

Sebagai informasi, kegiatan santunan tersebut juga dihadiri oleh Direktur Bidang Umum Muhaimin, Direktur Bidang Teknik Tjetjep Achmadi, Direktur Bidang Usaha Ali Imam Faryadi, sejumlah Tenaga Ahli, Ibu Ketua DWP Perumda Tirta Patriot, Manajer serta asisten Manajer dan juga segenap Karyawan/ti Perumda Tirta Patriot. (mar)


Eksplorasi konten lain dari RakyatBekasi.Com

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

RS Hermina Bekasi Atasi Kebakaran dalam 20 Menit, Manajemen Pastikan Layanan Kembali Normal
Kebakaran RS Hermina Bekasi: Api Berasal dari Ruang Panel Listrik, Kerugian Ditaksir Rp1 Miliar
Revitalisasi Alun-Alun Bekasi: Pemkot Hadirkan Jogging Track dan Ruang Publik Modern
Realisasi Pembangunan Fisik Kurang dari 30 Persen di Triwulan Akhir 2025, DPRD Kota Bekasi Panggil DBMSDA dan Disperkimtan
Langkah Cerdas Pemkot Bekasi: Skema Sewa Mobil Listrik Hemat Anggaran Hingga Rp22 Miliar
Pemkot Bekasi Gelontorkan Rp100 Miliar untuk Pembebasan Lahan PLTSa Bantargebang
Fasilitas Halte di Bekasi Banyak yang Rusak, Dishub Jadwalkan Perbaikan Tahun Depan
Antrean Truk Mengular di TPA Sumurbatu, Pengangkutan Sampah di Pasar-Pasar Kota Bekasi Terhambat

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 14:13 WIB

RS Hermina Bekasi Atasi Kebakaran dalam 20 Menit, Manajemen Pastikan Layanan Kembali Normal

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 13:06 WIB

Kebakaran RS Hermina Bekasi: Api Berasal dari Ruang Panel Listrik, Kerugian Ditaksir Rp1 Miliar

Jumat, 17 Oktober 2025 - 18:13 WIB

Revitalisasi Alun-Alun Bekasi: Pemkot Hadirkan Jogging Track dan Ruang Publik Modern

Jumat, 17 Oktober 2025 - 15:33 WIB

Realisasi Pembangunan Fisik Kurang dari 30 Persen di Triwulan Akhir 2025, DPRD Kota Bekasi Panggil DBMSDA dan Disperkimtan

Jumat, 17 Oktober 2025 - 10:14 WIB

Langkah Cerdas Pemkot Bekasi: Skema Sewa Mobil Listrik Hemat Anggaran Hingga Rp22 Miliar

Berita Terbaru

error: Content is protected !!

Eksplorasi konten lain dari RakyatBekasi.Com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca