Simpang Pekayon Terendam Banjir Imbas Hujan Deras, Crossing Pakuwon Mall Dituding jadi Pemicu

- Jurnalis

Senin, 11 November 2024 - 17:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banjir tepat di depan Pakuwon Mall Bekasi hingga mengakibatkan genangan air yang cukup tinggi semata kaki orang dewasa atau diperkirakan mencapai 5 hingga 10 cm, Senin (11/11/2024) sore.

Banjir tepat di depan Pakuwon Mall Bekasi hingga mengakibatkan genangan air yang cukup tinggi semata kaki orang dewasa atau diperkirakan mencapai 5 hingga 10 cm, Senin (11/11/2024) sore.

Hujan deras yang terjadi di Kota Bekasi mengakibatkan Simpang Pekayon di Jalan Raya Pekayon, Kecamatan Bekasi Selatan mengakibatkan banjir tepat di depan Pakuwon Mall Bekasi hingga mengakibatkan genangan air yang cukup tinggi semata kaki orang dewasa atau diperkirakan mencapai 5 hingga 10 cm, Senin (11/11/2024) sore.

Kepala Dinas Bina Marga dan Sumber Daya Air (DBMSDA) Kota Bekasi Aceng Solahudin mengatakan, untuk situasi terjadinya genangan air tersebut di antaranya diakibatkan oleh Crossing Pakuwon yang masih dalam proses pekerjaan pihak Mall.

“Adapun proses pekerjaan tersebut, dari hulu depan pakuwon sampe Kali Bekasi. Pekerjaan saluran masih berproses,” ucap Aceng saat dikonfirmasi RakyatBekasi.com, Senin (11/11/2024) sore.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kondisi terkini, kata Aceng, pihaknya sudah menginstruksikan kepada jajaran DBMSDA untuk melakukan pemantauan, sembari menaruh pompa air untuk penanganan di lokasi.

“Tim kita sudah standby di lokasi,” tuturnya.

Aceng menambahkan, Dikarenakan situasi cuaca yang sudah masuk pada musim penghujan, lanjut Aceng, DBMSDA telah merekomendasikan kepada pihak pengelola manajemen Pakuwon Mall agar segera melakukan percepatan pekerjaan Crossing Pakuwon.

“Kita sudah minta percepatan pelaksanaan. Dengan berdasarkan jadwal seharusnya di akhir November mendatang, pekerjaan Crossing tersebut rampung terselesaikan,” tutupnya.


Eksplorasi konten lain dari RakyatBekasi.Com

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Serapan Anggaran Kota Bekasi Baru 50,70% di Akhir Oktober, BPKAD Desak OPD Genjot Belanja
Wajah Baru Transportasi Bekasi: Bus Listrik ‘Trans Beken’ Muncul, Gantikan Transpatriot?
Mengawal Masa Depan Air Bersih Bekasi: Peran Vital Dewan Pengawas dalam Transformasi Strategis Perumda Tirta Patriot
Cuaca Ekstrem Terjang Kabupaten Bekasi: 304 Jiwa Terdampak, BNPB Gelar Operasi Modifikasi Cuaca
Sah! Pemkot Bekasi Umumkan 18 Nama Lolos 3 Besar Seleksi JPT Pratama 2025, Ini Daftarnya
Antisipasi Banjir dan Pohon Tumbang, DBMSDA Kota Bekasi Siagakan 12 UPTD dan Tim URC
Pemkot Bekasi Pastikan Tak Ada Dana Mengendap di Rekening Kas Umum Daerah
Atasi Kabel FO Semrawut, PT Mitra Patriot Pimpin Proyek Ducting Kota Bekasi Senilai Rp 200 Miliar

Berita Terkait

Minggu, 26 Oktober 2025 - 13:09 WIB

Serapan Anggaran Kota Bekasi Baru 50,70% di Akhir Oktober, BPKAD Desak OPD Genjot Belanja

Minggu, 26 Oktober 2025 - 12:06 WIB

Wajah Baru Transportasi Bekasi: Bus Listrik ‘Trans Beken’ Muncul, Gantikan Transpatriot?

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 16:35 WIB

Mengawal Masa Depan Air Bersih Bekasi: Peran Vital Dewan Pengawas dalam Transformasi Strategis Perumda Tirta Patriot

Jumat, 24 Oktober 2025 - 21:40 WIB

Sah! Pemkot Bekasi Umumkan 18 Nama Lolos 3 Besar Seleksi JPT Pratama 2025, Ini Daftarnya

Jumat, 24 Oktober 2025 - 10:10 WIB

Antisipasi Banjir dan Pohon Tumbang, DBMSDA Kota Bekasi Siagakan 12 UPTD dan Tim URC

Berita Terbaru

Eksplorasi konten lain dari RakyatBekasi.Com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca