Parlementaria | Selasa, 4 Februari 2025 - 00:28 WIB
Komisi 2 DPRD Kota Bekasi merekomendasikan titik temu untuk menyikapi persoalan polemik operasional Biskita Transpatriot Bekasi dengan para pengurus Angkutan Kota (Angkot) K-11 dan…
Parlementaria | Senin, 3 Februari 2025 - 15:25 WIB
Komisi 2 DPRD Kota Bekasi mendorong Dinas Perhubungan setempat agar segera menyelesaikan persoalan penetapan regulasi tarif operasional Biskita Transpatriot Bekasi dalam melayani masyarakat. Dorongan…
Bekasi | Senin, 3 Februari 2025 - 14:49 WIB
Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bekasi menyebut bahwa proses regulasi penetapan tarif Biskita Transpatriot Bekasi telah sampai di pokok pembahasan penyusunan Keputusan Walikota (Kepwal). Keputusan…
Parlementaria | Kamis, 30 Januari 2025 - 15:01 WIB
Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bekasi membuka pintu opsi untuk melakukan subsidi Angkutan Kota (Angkot) K-11 dan K-25 melalui usulan yang diajukan secara perencanaan. Usulan…
Parlementaria | Selasa, 21 Januari 2025 - 10:21 WIB
Komisi 2 DPRD Kota Bekasi menjadwalkan akan melakukan rapat kerja bersama Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bekasi dan Organda pada pekan depan untuk membahas persoalan…
Bekasi | Jumat, 17 Januari 2025 - 18:56 WIB
Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bekasi melaporkan bahwa mereka siap menghadapi gugatan hukum yang dilayangkan ke pihak kepolisian terkait laporan penganiayaan yang dilakukan oleh oknum…
Bekasi | Rabu, 15 Januari 2025 - 18:32 WIB
Seorang pengemudi Angkutan Kota (Angkot) K-11 Jurusan Terminal Bekasi – Bantargebang mengalami tindakan penganiayaan yang dilakukan oleh oknum Petugas Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bekasi…
Bekasi | Rabu, 15 Januari 2025 - 12:05 WIB
Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bekasi memberikan tiga rekomendasi kepada pengurus Angkutan Kota (Angkot) K-11 Jurusan Terminal Bekasi – Bantargebang untuk bisa mendapatkan kompensasi dari…
Bekasi | Selasa, 14 Januari 2025 - 17:21 WIB
Operasional Biskita Transpatriot Bekasi jurusan Vida Bantargebang – Summarecon Bekasi diberhentikan secara paksa oleh pengurus Angkutan Kota (Angkot) K-11 di depan Pasar Bantargebang, Jalan…
Bekasi | Minggu, 5 Januari 2025 - 11:58 WIB
Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bekasi melaporkan bahwa tahun ini akan membangun halte baru untuk operasional Bus Biskita Transpatriot sebagai tambahan sarana dan prasarana (sarpras)…
Bekasi | Jumat, 3 Januari 2025 - 16:14 WIB
Dinas Perhubungan Kota Bekasi memastikan bahwa operasional layanan Bus Biskita Transpatriot tetap berjalan dan masih gratis bagi masyarakat. Kepastian ini datang setelah munculnya kabar…
Bekasi | Senin, 7 Oktober 2024 - 11:19 WIB
Pemerintah Kota Bekasi membuka opsi untuk menggelontorkan subsidi terhadap Angkut Kota (Angkot) K-11 jurusan Bantargebang-Terminal Bekasi, pasca kehadiran Biskita Trans Patriot Bekasi atau Bus…
Bekasi | Sabtu, 5 Oktober 2024 - 21:16 WIB
Adrianus Satrio Adi Nugroho, pengamat sekaligus pendiri Organisasi Forum Diskusi Transportasi Jakarta (FDTJ) memuji visi tata kelola transportasi kota ala Tri Adhianto, calon walikota…
Bekasi | Kamis, 3 Oktober 2024 - 20:49 WIB
Calon Wali Kota Bekasi nomor urut tiga (3) Tri Adhianto merespons demo pengemudi angkutan kota (angkot) yang menggelar aksi unjuk rasa di Gedung DPRD…
Bekasi | Kamis, 3 Oktober 2024 - 18:54 WIB
DPD Organda Jawa Barat meminta kepada Pemerintah Daerah untuk segera mengambil kebijakan dengan semangat ‘win win solution’ guna menyelesaikan polemik operasional antara Angkutan Kota…
Bekasi | Kamis, 3 Oktober 2024 - 15:08 WIB
Pimpinan DPRD Kota Bekasi bakal merekomendasikan aspirasi yang telah disampaikan oleh Organda dan Pengurus Angkutan K-11 ke Pemerintah Daerah untuk menyelesaikan polemik Angkutan Kota…
Parlementaria | Kamis, 3 Oktober 2024 - 14:38 WIB
Organda (Organisasi Angkutan Darat) Kota Bekasi meminta kepedulian Pemerintah Daerah untuk memperhatikan Operasional Angkutan Kota (Angkot) di Kota Bekasi dengan beroperasinya Biskita Trans Bekasi…
Bekasi | Kamis, 3 Oktober 2024 - 08:53 WIB
Dinas Perhubungan Kota Bekasi melaporkan akan segera menyelenggarakan Rapat bersama Pimpinan DPRD dan Pengurus Angkutan K-11 dan Organda untuk segera menyelesaikan permalasahan daripada Operasional…
Bekasi | Rabu, 2 Oktober 2024 - 21:00 WIB
Puluhan Pengurus Angkutan Kota (Angkot) K11 Jurusan Bantargebang – Terminal Bekasi bersama Organda Kota Bekasi menggelar aksi unjuk rasa dengan menggeruduk Gedung DPRD Kota…
Advertorial | Senin, 30 September 2024 - 11:29 WIB
Penjabat (Pj) Wali Kota Bekasi Raden Gani Muhamad menyebut bahwa okupansi Operasional Biskita Trans Bekasi Patriot telah mengalami peningkatan penumpang sebesar 25 persen, sejak…