Dampak Kemarau, Sekda Junaedi Instruksikan Stakeholder Wilayah Mendata Potensi Kekeringan

- Jurnalis

Senin, 2 September 2024 - 11:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekretaris Daerah Kota Bekasi Junaedi.

Sekretaris Daerah Kota Bekasi Junaedi.

Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bekasi Junaedi menginstruksikan kepada jajaran stakeholder wilayah setempat untuk melakukan pengecekan potensi kekeringan pada musim kemarau ini di wilayahnya.

Pasalnya, laporan BPBD Kota Bekasi menyebut untuk sekitaran wilayah Kecamatan Bantargebang mulai mengalami penyurutan sumber air dalam potensi sebagai wilayah kekeringan pada musim kemarau di wilayah setempat.

“Jadi terkait dengan (Musim Kemarau) ini memang penyakit tahunan, kalau sudah memasuki Musim Panas khususnya yang berada di wilayah Bantargebang. Kemarin BPBD sudah melaporkan ke saya agar mengecek lapangan, termasuk pendalaman lagi atau melihat lagi terhadap air tanah yang akan mau diambil airnya seperti itu. Sudah melakukan langkah-langkah,” ucap Junaedi saat ditemui di Gedung Plaza Pemkot Bekasi, Senin (02/09/2024).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Guna mengantisipasi hal tersebut, Junaedi mengatakan bahwa pihaknya juga melakukan beberapa langkah-langkah mitigasi, seperti menginstruksikan kepada seluruh stakeholder terkait di tingkat wilayah untuk melakukan penanganan.

“Ya itu nanti pemerintah dengan orang setempat, di situ ada Kecamatan, Kelurahan melaporkan mana yang kekeringan, nanti kita melakukan langkah-langkah seperti itu untuk apa? Untuk mengurangi, kalau airnya perlu kita kirim dari PDAM ya kita lakukan seperti itu,” tuturnya.

“Kita cek dulu itu, mudah-mudahan di tahun ini, tadi malam saya lihat sudah ada suara gemuruh petir, mudah-mudahan moga bisa hujan,” tutupnya.

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

BKPSDM Kota Bekasi Lantik Lima Pejabat Fungsional untuk Tingkatkan Pelayanan Publik
Gandeng 30 Perusahaan, Lima Ribu Pencaker Serbu Job Fair di Mega Hypermall Bekasi
Beredar Rekaman Percakapan Terduga Pelaku Kekerasan Seksual, Colok Kemaluan Korban
Pj Wali Kota Bekasi Imbau Ribuan TKK Ikuti Try Out Tes CAT agar Lolos Seleksi PPPK
Merasa Sulit Komunikasi dengan Pj Wali Kota, Ratusan Buruh Geruduk Gedung Pemkot Bekasi
Dinkes Pertanyakan Dukungan Organisasi Profesi Kesehatan kepada Heri-Sholihin
Pendawa VolleyBall Academi Raih Juara 1 Kejuaraan Bola Voli U-19 Piala Ketua KONI Tri Adhianto
Disdik Sambut Baik Wacana Coding dan AI jadi Mata Pelajaran Tingkat Dasar dan Menengah

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 17:33 WIB

BKPSDM Kota Bekasi Lantik Lima Pejabat Fungsional untuk Tingkatkan Pelayanan Publik

Kamis, 21 November 2024 - 16:36 WIB

Gandeng 30 Perusahaan, Lima Ribu Pencaker Serbu Job Fair di Mega Hypermall Bekasi

Rabu, 20 November 2024 - 16:49 WIB

Beredar Rekaman Percakapan Terduga Pelaku Kekerasan Seksual, Colok Kemaluan Korban

Rabu, 20 November 2024 - 11:11 WIB

Pj Wali Kota Bekasi Imbau Ribuan TKK Ikuti Try Out Tes CAT agar Lolos Seleksi PPPK

Selasa, 19 November 2024 - 16:54 WIB

Merasa Sulit Komunikasi dengan Pj Wali Kota, Ratusan Buruh Geruduk Gedung Pemkot Bekasi

Berita Terbaru

Tim  Kuasa Hukum Sholihin dari Tim Advokasi Patriot Indonesia.

Pilkada 2024

Kuasa Hukum Terduga Pelaku Kekerasan Seksual Laporkan Korbannya

Kamis, 21 Nov 2024 - 19:03 WIB