Lepas Sandiaga Uno ke PPP, Prabowo Ngaku Sudah Legowo

- Jurnalis

Kamis, 6 April 2023 - 00:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Umum (Ketum) Partai Persatuan Indonesia (Perindo) Hary Tanoesoedibjo (HT) menyambut baik ajakan Ketum Partai Gerindra Prabowo Subianto untuk bergabung ke Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KIR).

Ketua Umum (Ketum) Partai Persatuan Indonesia (Perindo) Hary Tanoesoedibjo (HT) menyambut baik ajakan Ketum Partai Gerindra Prabowo Subianto untuk bergabung ke Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KIR).

JAKARTA – Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto mengaku sudah legowo melepas kadernya, Sandiaga Uno ke partai politik lain.

Sebab Prabowo tak mau menahan keinginan kader jika ingin keluar dari Partai Gerindra.

Hal ini Prabowo sampaikan menyikapi kabar Sandiaga yang sudah selangkah lagi akan bergabung dengan PPP.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kalau ada yang mau pindah, kita juga enggak menahan,” kata Prabowo di kediamannya, Jakarta Selatan, Rabu (05/04/2023).

Meski demikian, Prabowo mengaku hingga saat ini dirinya belum bertemu dan berbicara khusus dengan Sandiaga terkait rencana kepindahannya ke PPP.

Baca Juga:  Boy Rafli Gabung ke PPP Usai Lengser dari Kepala BNPT, Sandiaga Uno Menyusul

Namun Prabowo memastikan akan mengikhlaskan Sandiaga jika ingin keluar dari Gerindar. “Secara resmi, belum,” kata Prabowo.

Sebelumnya, Juru Bicara PPP Usman Tokan mengklaim ada beberapa tokoh yang akan bergabung dengan partai dalam waktu dekat.

Beberapa tokoh tersebut adalah Komjen Pol (Purn) Boy Rafli Amar dan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno.

“Akan ada Ada beberapa tokoh nasional yang Insyaallah akan bergabung, di antaranya Sandiaga Uno dan Boy Rafli Amar,” kata Usman saat dihubungi, Selasa (04/04/2023).

Menurutnya, PPP sudah menyiapkan jabatan khusus untuk kedua tokoh tersebut usai resmi bergabung. Namun Usman belum mau membocorkan jabatan apa yang disiapkan.

Nama Sandiaga Uno memang terus dikaitan dengan PPP. Bahkan Plt Ketua Umum PPP Mardiono secara terbuka mengaku akan meminang Sandiaga secara langsung kepada Prabowo Subianto.

Langkah ini Mardiono lakukan sebagai etika dalam berpolitik jika sebuah parpol ini menggandeng kader lain untuk bergabung. Sandiaga sendiri saat ini duduk sebagai Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra.

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kuasa Hukum Terduga Pelaku Kekerasan Seksual Laporkan Korbannya
H-6 Pemungutan Suara, Polrestro Bekasi Kota Petakan 15 TPS Ini Rawan Konflik
KPU Imbau Paslon Maksimalkan Momentum Debat Publik Pilkada Kota Bekasi Besok
KH Abdul Hadi meRIDHOi Pilkada Kota Bekasi 2024 Aman dan Damai
Matangkan Kesiapan Sengketa Pilkada, Bawaslu Gelar Diskusi Implementasi Produk Hukum Kepemiluan
KPU Kota Bekasi Siap Gelar Debat Publik Kedua, Berikut Tema, Sub Tema dan Tim Panelisnya
Lima Tahun Tidak Naik, Bawaslu Tuntut Kenaikan Uang Kehormatan Panwascam hingga 100 Persen
Bawaslu Sebut Kekurangan 57 Ribu Lembar Surat Suara Pilkada 2024, KPU Kota Bekasi: Tidak Sebanyak Itu

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 19:03 WIB

Kuasa Hukum Terduga Pelaku Kekerasan Seksual Laporkan Korbannya

Kamis, 21 November 2024 - 15:29 WIB

H-6 Pemungutan Suara, Polrestro Bekasi Kota Petakan 15 TPS Ini Rawan Konflik

Kamis, 21 November 2024 - 09:18 WIB

KPU Imbau Paslon Maksimalkan Momentum Debat Publik Pilkada Kota Bekasi Besok

Rabu, 20 November 2024 - 15:59 WIB

Matangkan Kesiapan Sengketa Pilkada, Bawaslu Gelar Diskusi Implementasi Produk Hukum Kepemiluan

Rabu, 20 November 2024 - 15:47 WIB

KPU Kota Bekasi Siap Gelar Debat Publik Kedua, Berikut Tema, Sub Tema dan Tim Panelisnya

Berita Terbaru

Tim  Kuasa Hukum Sholihin dari Tim Advokasi Patriot Indonesia.

Pilkada 2024

Kuasa Hukum Terduga Pelaku Kekerasan Seksual Laporkan Korbannya

Kamis, 21 Nov 2024 - 19:03 WIB