Hasil Musyawarah Majelis Syuro ke-11, PKS Putuskan Merapat ke Prabowo-Gibran

- Jurnalis

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 18:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden PKS Ahmad Syaikhu menyampaikan hasil Musyawarah Majelis Syura ke-11 yang digelar di DPP PKS, Jakarta Selatan, Sabtu (10/08/2024).

Presiden PKS Ahmad Syaikhu menyampaikan hasil Musyawarah Majelis Syura ke-11 yang digelar di DPP PKS, Jakarta Selatan, Sabtu (10/08/2024).

KOTA BEKASI – Presiden PKS Ahmad Syaikhu mengumumkan hasil Musyawarah Majelis Syura ke-11 yang digelar di DPP PKS, Jakarta Selatan.

Syaikhu mengamanatkan agar kader PKS melanjutkan komunikasi dengan pimpinan partai politik.

Tak hanya itu, dia mengaku PKS telah menjalin komunikasi dengan presiden terpilih Prabowo Subianto.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya kira pertama, bahwa pimpinan PKS telah berkomunikasi dengan Bapak Prabowo Subianto sebagai Presiden Republik Indonesia terpilih pada Pilpres 2024,” ujar Syaikhu di DPP PKS, Jakarta, Sabtu (10/08/2024).

Lebih lanjut, dia mengatakan bahwa PKS telah menjalin komunikasi dengan Prabowo sejak Pilpres 2019 dan Pilpres 2014.

“Tentu saja kita juga memahami bahwa hubungan PKS dengan Pak Prabowo Subianto ini sudah terjalin sejak Pemilu Presiden 2019 dan pemilu Presiden sebelumnya tahun 2014,” kata dia.

Dengan demikian, Syaikhu mengamanatkan agar kader PKS terus melanjutkan komunikasi dengan para partai politik. Hal itu dilakukan untuk membangun bangsa Indonesia yang lebih baik.

“Oleh karena itu, musyawarah Majelis Suro yang ke-11 ini mengamanatkan kepada DPP PKS untuk melanjutkan komunikasi yang telah berlangsung baik kepada pimpinan-pimpinan partai, tokoh-tokoh keumatan, tokoh-tokoh kebangsaan sebagai upaya untuk membangun Indonesia yang lebih baik,” ucap dia.

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tok! RUU TNI Disahkan dalam Rapat Paripurna DPR
No Debat, Perjalanan Mulus RUU TNI Menuju Paripurna
Gubernur Jabar dan Menteri ATR/BPN Bakal Tertibkan 124 Bangunan Liar Pinggir Sungai di Bekasi
Wali Kota Bekasi Hadiri Rakor Bersama Menteri ATR/BPN dan Gubernur Jabar Bahas Penanganan Banjir
Ini Dia Daftar Pasal-pasal RUU TNI yang jadi Kontroversi
Maaf! Golongan PNS, TNI dan Polri Ini Tak Dapat THR 2025
THR dan Gaji ke-13 untuk ASN, Prajurit TNI dan Polri Cair Mulai 17 Maret 2025
Menteri Perhubungan Tekankan Keselamatan Pemudik jadi Prioritas Utama Angkutan Lebaran

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 10:58 WIB

Tok! RUU TNI Disahkan dalam Rapat Paripurna DPR

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:18 WIB

No Debat, Perjalanan Mulus RUU TNI Menuju Paripurna

Selasa, 18 Maret 2025 - 05:26 WIB

Gubernur Jabar dan Menteri ATR/BPN Bakal Tertibkan 124 Bangunan Liar Pinggir Sungai di Bekasi

Senin, 17 Maret 2025 - 20:34 WIB

Wali Kota Bekasi Hadiri Rakor Bersama Menteri ATR/BPN dan Gubernur Jabar Bahas Penanganan Banjir

Senin, 17 Maret 2025 - 15:18 WIB

Ini Dia Daftar Pasal-pasal RUU TNI yang jadi Kontroversi

Berita Terbaru

error: Content is protected !!