Pj Gani Klaim Pelaksanaan Arus Mudik Lebaran di Kota Bekasi Terkendali

- Jurnalis

Minggu, 14 April 2024 - 08:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penjabat (Pj) Wali Kota Bekasi Raden Gani Muhamad mengklaim untuk arus mudik lebaran 2024 di Kota Bekasi berjalan kondusif.

Penjabat (Pj) Wali Kota Bekasi Raden Gani Muhamad mengklaim untuk arus mudik lebaran 2024 di Kota Bekasi berjalan kondusif.

Penjabat (Pj) Wali Kota Bekasi Raden Gani Muhamad mengklaim untuk arus mudik lebaran 2024 di Kota Bekasi berjalan kondusif secara pelaksanaan dari seluruh pihak yang terlibat melakukan proses pengamananan.

Gani menyebut, adapun pelaksanaan mudik berjalan kondusif. Dikarenakan ikut peran serta dari beberapa stakeholder terkait.

“Sudah sudah bagus semua dan terkendali semua (situasi arus mudik lebaran di Kota Bekasi). Ini berkat jajaran Tim gabungan kita dengan dari Dishub, Polres, Kodim, BPBD, Dinkes, Pramuka semua satu padu dalam posko pengamanan dan pos pelayanan,” ucap Gani kepada RakyatBekasi.com dikutip Sabtu (13/04/2024).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia mengungkapkan, kepada petugas yang melakukan proses pengamananan mudik lebaran, mereka akan ditugaskan hingga arus balik mudik lebaran mendatang.

“Dimana petugas akan standby, dan tetap disiagakan demi kelancaran arus mudik lebaran dan keamanan seluruh warga,” ujarnya.

Terlebih, kata dia kembali sebesar 50 persen lebih warga Kota Bekasi telah meninggalkan Kota Bekasi melalui pelaksanaan Mudik Lebaran 1445 Hijiriah.

“Persentasenya mungkin sekitar 50 persen lebih (bagi para pemudik yang telah meninggalkan Kota Bekasi di pelaksanaan Mudik Lebaran),” terangnya.

Gani menjelaskan, secara catatan angka kendaraan. Diperkirakan sudah mencapai 46 ribu kendaraan sekian bagi para pemudik yang telah meninggalkan Kota Bekasi untuk berpulang ke kampung halamannya.

“Kurang lebih sudah ada 46 ribu kendaraan lebih yang keluar dari Kota Bekasi. dari hasil monitoring kita tadi Alhamdulillah hari ini sudah lebih landai dan kita pantau pada saat puncaknya (arus mudik lebaran) itu terjadi pada Jumat malam (05/04) (malam Sabtu),” ungkapnya.

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Wali Kota Bekasi Siapkan Pembahasan Kelanjutan Kontrak Kerjasama TPST Bantargebang dengan Gubernur DKI Jakarta
Wali Kota Bekasi Tri Adhianto: ASN yang Lewati Batas Libur Nasional akan Disanksi sesuai Aturan
Momentum Idul Fitri 1446 H, Wali Kota Bekasi Sumbangkan Gaji untuk Karpet Baru Masjid Agung Al-Barkah
Wali Kota Bekasi Pastikan Darurat Longsor Sampah di TPA Sumur Batu Telah Teratasi
Pendatang Tak Urus Administrasi Kependudukan, Disdukcapil Kota Bekasi: Tak Bisa Akses Layanan Publik
Antisipasi Macet, Wali Kota Bekasi Imbau Pemudik untuk Lakukan Arus Balik Lebaran Lebih Awal
Wali Kota Bekasi Tegaskan Keterbukaan Kota Patriot Bagi Warga Pendatang Asalkan …
Wali Kota Bekasi Maknai Idul Fitri 1446 H sebagai Momentum Refleksi sebagai Khalifah Allah

Berita Terkait

Selasa, 1 April 2025 - 16:50 WIB

Wali Kota Bekasi Siapkan Pembahasan Kelanjutan Kontrak Kerjasama TPST Bantargebang dengan Gubernur DKI Jakarta

Selasa, 1 April 2025 - 16:41 WIB

Wali Kota Bekasi Tri Adhianto: ASN yang Lewati Batas Libur Nasional akan Disanksi sesuai Aturan

Senin, 31 Maret 2025 - 16:13 WIB

Momentum Idul Fitri 1446 H, Wali Kota Bekasi Sumbangkan Gaji untuk Karpet Baru Masjid Agung Al-Barkah

Senin, 31 Maret 2025 - 14:27 WIB

Wali Kota Bekasi Pastikan Darurat Longsor Sampah di TPA Sumur Batu Telah Teratasi

Senin, 31 Maret 2025 - 10:30 WIB

Antisipasi Macet, Wali Kota Bekasi Imbau Pemudik untuk Lakukan Arus Balik Lebaran Lebih Awal

Berita Terbaru

error: Content is protected !!