Fasilitas Kesehatan di Kota Bekasi Buka 24 Jam Selama Pelaksanaan Pemilu 2024

- Jurnalis

Selasa, 13 Februari 2024 - 12:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinas Kesehatan Kota Bekasi Tanti Rohilawati.

Kepala Dinas Kesehatan Kota Bekasi Tanti Rohilawati.

Dinas Kesehatan Kota Bekasi membuka layanan fasilitas kesehatan 24 Jam di tingkat Rumah Sakit maupun Puskesmas selama pelaksanaan Pemilu 2024 yang bertujuan untuk memastikan kesehatan petugas selama perhelatan Pemilu.

Kepala Dinas Kesehatan Kota Bekasi Tanti Rohilawati mengatakan, menindaklanjuti melalui Surat Edaran (SE) Wali Kota Bekasi Nomor : 200.2.1/995/Dinkes.Set Tentang Kesiapsiagaan Puskesmas dan Rumah Sakit Pada Pemilu dan Pilkada 2024 di Kota Bekasi.

“Maka, pemberlakuan Puskemas dan Rumah Sakit akan ditugaskan piket selama 24 Jam yang terhitung dari H-1 sampai H+5,” ucap Tanti kepada awak media, Senin (12/02/2024).

Tanti menyatakan, layanan 24 Jam tersebut diantaranya akan diberlakukan dari tanggal 10 Februari 2024 hingga 20 Maret 2024 mendatang.

Dimana, baik fasilitas kesehatan diperintahkan untuk melakukan laporan perkembangan kesehatan dari para petugas pelaksana Pemilu.

Baca Juga:  Semarakkan Pengundian Panen Hadiah Simpedes Periode I 2023, BRI Kanca Bekasi Hadirkan Bazaar 16 UMKM

“Dengan nantinya melakukan pencatatan pelaporan angka kesehatan dan pelaporan angka kematian petugas untuk selanjutnya dilaporkan melalui link Kementrian Kesehatan di dfo.kemenkes.id maupun melakukan laporan harian melalui link bitly di ,” ujarnya

Baca Juga:  Front Marhaenis Kota Bekasi Bersatu di Peringatan HUT Pemuda Demokrat ke-77

Selain itu, selama pelaksanaan masa pemilu sendiri juga akan ada petugas kesehatan yang disiagakan untuk nantinya melakukan pemantauan di setiap masing-masing TPS yang berjumlah satu kelurahan satu Tim Kesehatan.

Visited 4 times, 1 visit(s) today

Follow WhatsApp Channel rakyatbekasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polisi Amankan Rp1,2 Miliar Uang Palsu Siap Edar di Margahayu Bekasi
BPBD Bakal Bangun Enam Sumur Bor sebagai Langkah Antisipasi Kekeringan di Kota Bekasi
Tiga Anggota Satpol PP Pelaku Pungli Dilakukan Pembinaan
Besok Hari Terakhir, KPU Kota Bekasi Sebut Berkas Administrasi Paslon Perlu Perbaikan
Tiga Oknum Satpol PP Kota Bekasi Pelaku Pungli Pedagang Hanya Disanksi Teguran Lisan
Pembatalan Proyek PSEL, Konsorsium EEI-MHE-HDI-XHE Gugat Panitia Pemilihan dan Pemkot Bekasi di PTUN Bandung
Dua Insiden Kebakaran di Kota Bekasi Telan Korban Jiwa, Disdamkarmat Akui Kesulitan Akses
HerKos – Sholihin Paslon Terkaya di Pilkada Kota Bekasi, Tri Adhianto – Bobihoe Urutan Buncit

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 14:48 WIB

Polisi Amankan Rp1,2 Miliar Uang Palsu Siap Edar di Margahayu Bekasi

Sabtu, 7 September 2024 - 13:12 WIB

BPBD Bakal Bangun Enam Sumur Bor sebagai Langkah Antisipasi Kekeringan di Kota Bekasi

Sabtu, 7 September 2024 - 10:30 WIB

Tiga Anggota Satpol PP Pelaku Pungli Dilakukan Pembinaan

Sabtu, 7 September 2024 - 08:41 WIB

Besok Hari Terakhir, KPU Kota Bekasi Sebut Berkas Administrasi Paslon Perlu Perbaikan

Jumat, 6 September 2024 - 19:33 WIB

Tiga Oknum Satpol PP Kota Bekasi Pelaku Pungli Pedagang Hanya Disanksi Teguran Lisan

Berita Terbaru

error: Content is protected !!